Suara.com - PT Sinar Armada Globalindo (SAG) siap memperkenalkan bus listrik dengan perakitan lokal. Untuk mempercepat transfer teknologi ke putra dan putri Indonesia dan menciptakan lapangan kerja baru.
Direktur Komersial dan Pengembangan Bisnis SAG Andre Jodjana menyatakan pada Mei 2024, di ajang terkemuka Busworld Southeast Asia Exhibition di JIExpo Kemayoran pihaknya mempertahankan kemitraan dengan Golden Dragon Bus Co Ltd produsen bus asal Tiongkok.
"Bersama-sama menyediakan produk bus terbaik dan layanan profesional ke pasar Indonesia," katanya melalui keterangannya di Jakarta, Jumat 9 Agustus 2024.
Kolaborasi ini, katanya lagi, mendorong pertukaran komprehensif antara Tiongkok dan Indonesia di sektor transportasi publik.,
Menurutnya pula, pada 2019, PT SAG memperkenalkan produk pertamanya Bus Low Deck 12M ke Indonesia dan sudah beroperasi di 2023 guna mendukung program pemerintah Langit Biru untuk pengendalian polusi udara.
Dalam kesepakatan terbaru mencakup pengoperasian bus High Deck 12M tambahan yang akan beroperasi dalam koridor TransJakarta pada Desember 2024, memperkuat komitmen mereka terhadap mobilitas bersih dan keberlanjutan lingkungan.
"Dengan dukungan penuh dari Golden Dragon, kami berhasil memperkenalkan bus listrik ke pasar Indonesia dan mendapatkan sambutan positif," katanya.
Andre menyatakan yakin dengan prospek kerjasama kedua perusahaan tersebut dan berencana memperkenalkan bus listrik dengan perakitan lokal guna mempercepat transfer teknologi ke putra dan putri Indonesia dan menciptakan lapangan kerja baru.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
ACC Luncurkan Mobile Branch Berbasis Hilux Rangga Tingkatkan Pembiayaan di Tahun 2026
-
60 Juta Emang Dapet? Intip Harga Avanza Bekas Tahun ke Tahun Lengkap dengan Taksiran Pajak
-
Keluarga Baru Pilih Ayla atau Rocky? Simak Dulu Harga Mobil Daihatsu November 2025
-
Oli Motor Apa yang Cocok untuk Honda Scoopy? Ini Rekomendasinya
-
Capek Merasa Risau dengan Mutu BBM? Intip Dulu Daftar Harga Mobil BYD November 2025
-
Rekomendasi Mobil Bekas di Bawah Rp 100 Juta yang Bikin Anti Minder
-
Apa Bedanya SUV vs MPV? Ini 5 Rekomendasi Mobil 3 Baris untuk Keluarga Harga Rp100 Jutaan
-
BAIC Tambah Jaringan Dealer Nasional dengan Peresmian Dealer ke-15 di Jakarta Barat
-
Bingung Beli Pelumas Mesin? Ini 10 Rekomendasi Oli Motor untuk Honda Vario 160
-
3 Rekomendasi Mobil Keluarga Rp100 Jutaan yang Irit dan Aman Pakai BBM Oktan Rendah