Mobil ini diberi nama H1, yang hadir dengan mesin 2,5 liter CRDi VGT diesel. Tenaganya jelas besar dan masih dengan konsumsi daya cenderung efisien.
Dengan panjang mencapai lebih dari 5 meter, Hyundai H1 dapat memuat maksimal 12 orang tanpa mengurangi kenyamanan selama perjalanan.
Makin menarik, sistem keselamatan yang ditawarkan juga mumpuni untuk melindungi semua penumpang dari risiko yang ada.
Untuk varian Hyundai H1 Elegance, harga baru mulai dari Rp506 jutaan.
Sedangkan harga Hyundai H1 bekas bisa ditemukan mulai dari harga Rp330 jutaan di pasaran Indonesia.
4. Suzuki APV
Selanjutnya ada salah satu mobil legendaris di Indonesia, yaitu Suzuki APV yang terkenal berkat kabin yang lega. Ada juga fitur AC Double Blower di dalamnya.
Bermodalkan mesin 1,5 liter dengan tenaga keluaran hingga 95 PS, mobil ini bisa bermanuver dengan nyaman meski membawa muatan penuh.
Kapasitasnya sendiri bisa mencapai 10 orang. Penumpang pun bisa tetap nyaman karena pada dasarnya, Suzuki APV memang dirancang sebagai mobil keluarga yang bisa menyatukan semua orang saat bepergian.
Harga baru Suzuki APV mulai dari Rp240 jutaan.
Baca Juga: Murah, Irit dan Perawatan Gampang: Ini 3 Alasan Nissan March Bekas Banyak Diburu
Di sisi lain, harga bekasnya hampir 4 kali lebih murah, mulai dari Rp60 jutaan saja.
5. Daihatsu Luxio
Terakhir adalah mobil Daihatsu Luxio. Mobil ini menawarkan mesin tangguh dengan kapasitas 1,5 liter VVT-i. Mesin ini dikenal memiliki performa dan tenaga yang optimal, sehingga membuat irit BBM.
Interior Luxio nyaman digunakan untuk menampung 8 hingga 10 orang selama perjalanan. Tatanan kursi juga nyaman dan dilengkapi sistem hiburan memadai. Akses masuk mobil juga sangat mudah dan praktis berkat fitur sliding door.
Kamu bisa membeli Daihatsu Luxio baru dengan harga mulai dari Rp240 jutaan. Sementara itu, harga bekasnya bisa ditemukan mulai dari Rp53 jutaan.
Itu tadi sedikitnya 5 rekomendasi mobil keluarga yang muat 10 orang. Kabinnya luas dan nyaman untuk perjalanan banyak orang. Kamu juga bisa memilih mobil keluarga yang paling irit BBM dari rekomendasi di atas.
Kontributor : I Made Rendika Ardian
Berita Terkait
-
Murah, Irit dan Perawatan Gampang: Ini 3 Alasan Nissan March Bekas Banyak Diburu
-
5 Rekomendasi Mobil Bekas 5 Seater dengan Sunroof, Cocok untuk Keluarga Kecil
-
7 Rekomendasi Mobil Bekas Seharga Honda BeAT Baru, Mesin Masih Kuat Diadu?
-
Baru Diangkat PPPK? Cek 6 Mobil Bekas Mulai Rp 40 Juta yang Muat Seluruh Keluarga Ini
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
Terkini
-
Honda Vario 160 Punya Versi Touring, Tinggalkan Kesan Skutik Perkotaan
-
3 Langkah Cerdas Hindari Turun Mesin Mobil, Cukup Ubah Pola Perawatan Ini
-
5 Mobil Hybrid Termurah 2026, Solusi Irit BBM Tanpa Cas Harga Terjangkau
-
Daihatsu Ajak Komunitas Dukung Langsung Atlet Tanah Air di Daihatsu Indonesia Masters 2026
-
7 Motor Bekas Murah yang Cocok untuk Guru Honorer
-
Harga Mobil Bekas BYD Semua Series, Turun Hingga 50 Persen
-
Astra Otoparts Ekspor Mesin dan Rangka Motor ke Filipina
-
Toyota bZ Woodland 2026 Jadi Opsi Peminat AWD Tangguh, Segini Harganya
-
Motor Listrik Charged Maleo S 2026 Bisa Cas Kilat, Jarak Tempuh Tembus 150 Km
-
Suzuki Himbau Pengguna Grand Vitara untuk Segera Datangi Bengkel Resmi