- PIlihan SUV Bekas dengan Tahun Lawas
- Empat SUV Tua yang Masih Layak Dipertimbangkan
- Model SUV Tahun 2000-an yang Masih Menarik untuk Menjadi Pilihan
Harga Honda CR-V Gen 2 di pasar saat ini berada di kisaran Rp63 juta hingga Rp70 jutaan.
Hyundai Santa Fe 2001
Hyundai Santa Fe generasi pertama muncul dengan desain yang lebih membulat dan aerodinamis dibandingkan SUV Jepang seangkatannya.
Tampilannya yang modern menjadi salah satu alasan mengapa model ini masih terlihat menarik hingga sekarang.
Santa Fe menawarkan kenyamanan sebagai fokus utama. Kabinnya luas, jok empuk, serta fitur cukup lengkap untuk mobil tahun 2001, mulai dari power window, power mirror, AC dual zone, cruise control, hingga airbag.
Untuk performa, Santa Fe generasi pertama dikenal dengan pilihan mesin bensin 2.4L (Delta G6BV) V6 DOHC 24-valve yang menghasilkan tenaga sekitar 150 HP dan torsi 208 Nm. Mesin ini dikenal halus dan bertenaga yang cocok untuk perjalanan jauh maupun penggunaan harian di kota.
Hyundai Santa Fe tahun 2001 kini bisa ditemukan di pasar mobil bekas dengan harga mulai sekitar Rp43 juta.
Ford Escape 2008
Ford Escape 2008 menjadi salah satu SUV tua yang tampilannya masih terlihat gagah hingga sekarang. Lekukan bodinya yang tegas membuat Escape punya aura sporti dan maskulin.
Baca Juga: Berapa Harga Suzuki XL7 Bekas? Begini Perbandingannya dengan Kompetitor
SUV ini dibekali mesin 2.3L Duratec bertenaga sekitar 145 PS dan torsi 200 Nm yang terkenal responsif dan cocok untuk penggunaan harian.
Varian 3.0L V6 juga tersedia untuk yang menginginkan tenaga lebih besar yang mencapai kisaran 200 PS.
Escape punya karakter berkendara yang solid dan stabil. Handlingnya cukup baik dibandingkan SUV Jepang sekelasnya, sementara suspensinya cenderung kaku namun tetap nyaman untuk jarak jauh.
Dari sisi fitur, beberapa unit sudah dilengkapi ABS, airbag, kontrol traksi, dan sistem audio yang cukup lengkap.
Di pasar mobil bekas, Ford Escape 2008 bisa ditemukan mulai dari Rp75 juta hingga Rp119 jutaan tergantung kondisi dan variannya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
4 Mobil Daihatsu Bekas untuk Budget Rp 60 Juta, Ada yang Cuma Rp 30 Jutaan
-
5 Rekomendasi Mobil Bekas Kisaran Rp 50 Juta, Muat Banyak untuk Keluarga Besar
-
6 Rekomendasi Mobil Bekas Rp 50 Jutaan, Pas Banget Buat Keluarga Kecil
-
5 Mobil 3 Baris Harga di Bawah Rp100 Juta, Jadi Andalan Keluarga
-
7 Mobil Bekas Hatchback Under Rp100 juta, Pajak Murah Minim Biaya Perawatan
-
XPeng Siapkan Sedan Listrik P7+ EREV 2026, Jarak Tempuh hingga 1.550 km
-
Menperin Minta Insentif Sektor Otomotif ke Purbaya untuk Cegah PHK
-
Beli Motor Scoopy DP Rp3 Jutaan, Angsurannya Berapa? Ini Simulasinya
-
Harga Mobil Nissan 2026: Livina dan Magnite Bikin Ngiler, Siapin Duit Segini
-
5 Mobil Bekas Blue Bird yang Banyak Dilirik: Service Record Jelas, Harga Mulai Rp60 Jutaan