4. Daihatsu Xenia
Daihatsu Xenia sering disebut ‘saudara kembarnya’ Toyota Avanza. MPV legendaris dari Daihatsu ini memiliki kelebihan yang cukup mirip dengan Avanza, tetapi dibanderol dengan harga yang lebih murah lagi.
Mobil ini dilengkapi mesin dengan kapasitas 1.0 L untuk tipe Li. Hal ini memjadikan Daihatsu Xenia sangat irit dan menjadi pilihan mobil MPV dengan budget rendah.
Daihatsu Xenia generasi pertama kini dibanderol mulai dari Rp70 jutaan untuk tipe terendahnya. Tipe di atasnya bisa didapatkan di rentang mulai dari Rp75 jutaan hingga Rp80 jutaan.
5. Honda Civic
Honda Civic termasuk salah satu mobil mewah dan kelas atas saat ini. Meski demikian, mobil yang telah lama melalang buana di jalanan Tanah Air ini versi bekasnya dibanderol dengan harga yang cukup terjangkau.
Mobil ini dikenal dengan reputasinya sebagai sedan terfavorit karena kapasitas mesinnya yang unggul, yakni silinder 1.7 L dengan tenaga maksimal 130 HP dan torsi maksimum di 165 mm.
Honda Civic bekas keluaran tahun 2000-an dibanderol di kisaran harga mulai dari Rp75 jutaan. Lebih murah lagi, ada Honda Civic bekas keluaran tahun 1986 yang dibanderol hanya belasan juta saja.
Kontributor : Rizky Melinda
Berita Terkait
Terpopuler
- Operasi Zebra 2025 di Sumut Dimulai Besok, Ini Daftar Pelanggaran yang Disasar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Mobil Keluarga Bekas Paling Dicari 2025, Murah dengan Performa Mumpuni
- 5 Mobil Sedan Bekas Pajak Murah dan Irit BBM untuk Mahasiswa
- 5 Rekomendasi Smartwatch Selain Apple yang Bisa QRIS MyBCA
Pilihan
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
-
Danantara 'Wajibkan' Menkeu Purbaya Ikut Rapat Masalah Utang Whoosh
-
Viral Biaya Tambahan QRIS Rp500: BI Melarang, Pelaku Bisa Di-Blacklist
-
Harga Minyak Dunia Merosot Imbas Stok AS Melonjak
Terkini
-
7 Mobil Bekas untuk Anak Kuliah Budget Rp40 Jutaan, Sedan hingga City Car
-
Harga CRF1100L Africa Twin Tembus Rp 647 Juta dengan Pilihan Warna Baru
-
5 Mobil Bekas Van Murah Paling Dicari 2025: Mesin Bandel, Cocok untuk Campervan
-
Bikin Lupa ke Bengkel! Ini 5 City Car Paling Irit dan Bandel di 2025
-
Apakah Ada Mobil Hybrid di Bawah Rp100 Juta? Ini 4 Rekomendasinya
-
Harga Mobil Bekas Daihatsu Sigra 2017 Mulai Rp 70 Jutaan Ini Spesifikasi Lengkapnya
-
Pemerintah: BBM Campur Etanol Sasar Kendaraan Buatan Jepang
-
Mobil Toyota Plat RI 33 Bikin Heboh, Siapa Pejabat 'Merakyat' yang Rela Macet-macetan?
-
Wuling Akui Tak Mudah Pasarkan Kendaraan Elektrifikasi di Indonesia
-
Opsi Menarik 5 Head Unit Apple CarPlay Terbaik, Harga Mulai Sejutaan hingga Kelas Premium