Suara.com - Ekosistem Digital Pendidikan yang menyeluruh tentunya dibutuhkan dan perlu didukung oleh seluruh pemangku kepentingan di Sekolah.
“Semua pemangku kebijakan dan pelaku pendidikan harus bisa bersinergi menyelaraskan gagasan, pikiran, dan impian cita-cita perjuangan memajukan pendidikan di Indonesia” ujar ketua komunitas IGI, Danang Hidayatullah dalam “Kolaborasi Ekosistem Digital Sekolah”, belum lama ini.
Pada kesempatan ini, dia menambahkan, akan disosialisasikan perwujudan Digitalisasi Sekolah, harus didukung platform yang tepat, yang dapat mengenali kendala yang dihadapi Guru di lapangan.
"Tujuannya agar efektifitas belajar mengajar dapat dilakukan secara Efisien dengan perbantuan teknologi buatan Anak Bangsa, yaitu produk-produk PT IDE (Myscool & Qampus),” kata General Manager IDE, Destaria Soe’oed.
IDE pun senantiasa berkomitmen untuk selalu mendampingi proses peningkatan literasi digital para pemangku kepentingan sekolah, agar terciptanya ekosistem pendidikan bermutu, yang tentunya nanti akan berdampak kepada kualitas sumber daya manusia Indonesia yang unggul.
Tidak hanya itu, Samsung juga ingin berkontribusi dalam memajukan ekosistem digital pada pendidikan di Indonesia. Tidak hanya berusaha membantu dari segi penyediaan perangkat yang berkualitas penunjang kegiatan belajar-mengajar, pabrikan juga kerap kali memberikan pelatihan kepada guru-guru.
"Pelatihan ini bertujuan membantu guru-guru dalam mengoptimalkan teknologi Samsung untuk kegiatan mengajar," ujar IT & Mobile B2B Technical Account Manager Samsung, Henry Threstanto.
Samsung juga membuat kelas percontohan di beberapa sekolah bersama IDE yang disebut ‘Samsung Smart Learning Class’ yang dapat membantu para guru dan siswa untuk bereksplorasi dalam pemanfaatan kelas digital.
"Kami juga membuat program khusus untuk dunia pendidikan bernama Samsung UPP (Untuk Program Pendidikan). Seluruh anggota sekolah, baik guru, staf, dan siswa bisa mendapatkan produk Samsung dengan diskon yang menarik serta gratis ongkir ke seluruh Indonesia," jelasnya.
Baca Juga: Samsung Indonesia Diduga Luncurkan Galaxy A52 dan A72 pada 17 Maret
Melalui kolaborasi ini, Samsung dan IDE berharap dapat berkontribusi dalam memajukan ekosistem digital pada pendidikan di Indonesia.
Berita Terkait
-
Samsung: Teknologi 5G di Indonesia Tinggal Tunggu Pemerintah
-
Bocoran Terbaru Samsung Galaxy Watch 4, Kapan Meluncur?
-
Samsung Galaxy A72 Muncul di Situs Resmi, Begini Tampilan Depannya
-
Bocoran Anyar Ungkap Spesifikasi Samsung Galaxy A52 5G Ini
-
Bocoran Terbaru Samsung Galaxy A82 5G, Ungkap Pakai Chipset Ini
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Mengenal Inovasi dan Manfaat Lelang bagi Perekonomian Nasional
-
Rakhano Rilis "Sempat Tak Sempat", Lagu Galau yang Bikin Susah Move On
-
Paramount Land Gelar Pesta Rakyat 'Sinergi dalam Satu Harmoni'
-
Edukasi dan Promosi Kelestarian Hutan, FSC Forest Week di Indonesia Resmi Diluncurkan
-
Pastry Chef Audrey Tampi Gelar Demo Masak Eksklusif di Jakarta
-
Custom Desain Cincin Pernikahan Jadi Tren, Buat Cinta Makin Jadi Lebih Bermakna
-
Meriahkan HUT Kemerdekaan RI ke-79 dengan Tingkatkan Nasionalisme dan Eratkan Kebersamaan antar Karyawan
-
Rayakan HUT RI, Pergikuliner Festival Ruang Rasa Hadirkan Ragam Kuliner Indonesia di Central Park
-
Rayakan Hari Kemerdekaan Bersama Lebih dari 6000 Siswa dengan Berbagi Es Krim Gratis di Seluruh Indonesia
-
Terinspirasi HUT RI di IKN, The House of Arwuda Luncurkan Parfum Independence