Suara.com - Merayakan 50th anniversary Indomie, Dua brand lintas bidang membuktikan diri bisa saling melengkapi. Rabbit Habit merupakan brand kosmetik lokal, sedangkan Indomie lebih dulu dikenal sebagai produk mie instan lokal yang mendunia. Keduanya kini berkolaborasi meluncurkan all-in-one face palette dan sheet mask edisi Indomie Goreng Original dan Indomie Kuah Kaldu Ayam.
Dewi FItrina selaku Marketing Head PT Kirana Makmur Nityasa menyatakan “Rangkaian produk kolaborasi Indomie x Rabbit Habit yang diluncurkan ini memiliki functional benefit dan dan emotional benefit yang berbeda pula. Sesuai dengan karakter Indomie Goreng Original yang aktif dan dinamis, Active Collagen Essential Mask diformulasikan untuk melembutkan, menenangkan, menghidrasi, dan meremajakan kulit. Dengan kandungan adenosine, sheet mask ini membantu mengurangi tampilan kerutan, menyamarkan tanda penuaan dini, dan menjaga elastisitas kulit dibantu dengan kandungan kolagen dan retinol. Campuran allantoin membantu menenangkan kulit, dan panthenol serta hyaluronic acid complex solution memberikan efek melembabkan yang mendalam sekaligus membuat kulit terasa lebih kenyal dan elastis.”
Dewi menambahkan, “Selain itu ada Calming Treatment Mask yang membantu menenangkan dan membuat kulit tampak bersinar, lembut, dan terasa segar. Kandungan allantoin dan aloe berbandesis leaf water bermanfaat untuk menenangkan kulit serta tambahan panthenol membantu mengunci kelembaban, kesegaran, dan membuat kulit tampak berseri. Produk ini sangat cocok digunakan menemani me-time dan unwind dari sibuknya keseharian kita. Tentunya sangat sesuai dengan karakter Indomie Kuah Kaldu Ayam yang santai dan nyaman”
“Selain sheet mask, ada pula All-In-One Face Palette edisi Indomie Goreng Original dan Edisi Indomie Kuah Kaldu Ayam. Menariknya, kedua face palette yang diluncurkan sudah sangat lengkap dan lebih dari cukup untuk membuat make-up full face. Dilengkapi dengan 6 eyeshadow, highlighter, dan 2 lip-and-cheek dengan tekstur yang bervariatif mulai dari matte, shimmer, creamy dan formula spesial yaitu duochrome. Semua produk juga dilengkapi dengan skincare ingredients seperti jojoba seed oil, vitamin E dan vitamin B.” papar Dewi
Lebih lanjut, Dewi memaparkan “Over The Moon All-In-One Face Palette merupakan item must have Bagi penggemar make up bold. Dengan kombinasi enam warna eyeshadow yaitu: Naturally Mie (bone-coloured matte), Miesterpiece (matte black), Glamie (neutral brown matte), Gimmie More (brick-toned matte), Not A Mediocre (neutral bronze shimmer), dan Dramietic (champagne gold shimmer) dan special shade duochrome, Miesterious (plum to green duochrome), beserta lip and cheek Optimiestic (muted orange) dan Mieningful (true red)”.
“Produk Kolaboramie Indomie x Rabbit Habit ini bisa didapatkan di Rabbit Habit Shopee Official Store, Guardian dan Indomaret terdekat. Untuk kedepannya, kami juga berkomitmen untuk terus melakukan inovasi dan pengembangan terhadap produk Rabbit Habit yang sesuai dengan kebutuhan wanita moderen saat ini, khususnya penambahan varian warna dan line produk baru. Nantikan kejutan dari kami ditahun depan," tutup Dewi
Berita Terkait
-
Hasil Uji Terbaru, BPOM RI Nyatakan 332 Produk Obat Sirop Aman Dikonsumsi
-
Konsumen Makin Pintar Pilih Produk Kecantikan, Kebesaran Nama Brand Udah Gak Ngaruh?
-
Kimia Farma Digitalisasi Pembelian Produk Dengan Bank Mandiri
-
Taeil dan Haechan NCT akan Tampil Bareng Younha di MBC Gayo Daejejeon 2022
-
Kolaborsi Panas, Ini Detail 3 B-side Album 2022 Winter SMTOWN : SMCU PALACE
Terpopuler
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
- Ini 5 Shio Paling Beruntung di Bulan Oktober 2025, Kamu Termasuk?
- Rumah Tangga Deddy Corbuzier dan Sabrina Diisukan Retak, Dulu Pacaran Diam-Diam Tanpa Restu Orangtua
- 5 Promo Asus ROG Xbox Ally yang Tidak Boleh Dilewatkan Para Gamer
Pilihan
-
Bahlil Vs Purbaya soal Data Subsidi LPG 3 Kg, Pernah Disinggung Sri Mulyani
-
3 Rekomendasi HP 1 Jutaan Baterai Besar Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Menkeu Purbaya Pernah Minta Pertamina Bikin 7 Kilang Baru, Bukan Justru Dibakar
-
Dapur MBG di Agam Dihentikan Sementara, Buntut Puluhan Pelajar Diduga Keracunan Makanan!
-
Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
Terkini
-
Mengenal Inovasi dan Manfaat Lelang bagi Perekonomian Nasional
-
Rakhano Rilis "Sempat Tak Sempat", Lagu Galau yang Bikin Susah Move On
-
Paramount Land Gelar Pesta Rakyat 'Sinergi dalam Satu Harmoni'
-
Edukasi dan Promosi Kelestarian Hutan, FSC Forest Week di Indonesia Resmi Diluncurkan
-
Pastry Chef Audrey Tampi Gelar Demo Masak Eksklusif di Jakarta
-
Custom Desain Cincin Pernikahan Jadi Tren, Buat Cinta Makin Jadi Lebih Bermakna
-
Meriahkan HUT Kemerdekaan RI ke-79 dengan Tingkatkan Nasionalisme dan Eratkan Kebersamaan antar Karyawan
-
Rayakan HUT RI, Pergikuliner Festival Ruang Rasa Hadirkan Ragam Kuliner Indonesia di Central Park
-
Rayakan Hari Kemerdekaan Bersama Lebih dari 6000 Siswa dengan Berbagi Es Krim Gratis di Seluruh Indonesia
-
Terinspirasi HUT RI di IKN, The House of Arwuda Luncurkan Parfum Independence