Nutalmond: Menebar Inspirasi dan Edukasi Gaya Hidup Sehat
Nutalmond tidak hanya menyediakan produk-produk sehat, tetapi juga aktif dalam menyebarkan edukasi tentang gaya hidup sehat, baik dengan mindful eating maupun mindful lifestyle.
Nutalmond pun merupakan pilihan wisata kuliner di Gading Serpong dengan tempat yang didesain ramah lingkungan dan menggunakan recycle product.
Di pameran JCC, Nutalmond akan mengadakan live baking dan talkshow tentang berbagai topik terkait kesehatan, seperti tips memilih bahan makanan yang bebas gluten dan rendah karbohidrat, cara memerangi inflamasi, tips makan sehat untuk ibu hamil/menyusui, dan cara mengelola diabetes.
“Kami ingin Nutalmond menjadi lebih dari sekadar brand kue sehat, menjadikan masyarakat teman seperjalanan Nutalmond dengan slogan Joyfully Healthy” ujar Arimbi Hendryastuti, CMO Nutalmond pada presentasi pengenalan brand Nutalmond hari pertama pameran, Rabu 13/6).
“Kami ingin menjadi sumber inspirasi dan edukasi bagi masyarakat Indonesia untuk hidup lebih sehat, bahkan ingin menjadi bagian dari pengenalan produk lokal yang berkualitas, bebas gluten dengan harga terjangkau, seperti tepung dan gula sorgum yang pernah di highlight oleh Bapak Presiden Jokowi, bahwa Indonesia punya potensi ladang Sorgum yang besar yang dapat lebih dikenal oleh dunia," lanjutnya.
"Kami ingin hadir di rumah sakit, klinik tumbuh kembang anak, pusat kebugaran, sekolah, bahkan menjadi mitra di perkantoran dan kementrian untuk menghidangkan cemilan kantor yang sehat dan rendah gula.”
Nutalmond: Pilihan Tepat untuk Camilan Sehat dan Lezat
Nutalmond terbuat dari bahan-bahan alami berkualitas tinggi dan diolah dengan proses yang higienis.
Baca Juga: Berburu Lipstik hingga Skin Care di Hari Terakhir Jakarta X Beauty 2024
Produk-produk Nutalmond tidak hanya bebas gluten, bebas gula, dan bebas susu sapi, tetapi juga kaya akan nutrisi, vitamin yang penting untuk kesehatan tubuh untuk menjadikan generasi penerus bangsa terhindar dari penyakit berbahaya dan masalah mental health yang berlebihan.
Berita Terkait
-
Bukan Gorengan, Ini 10 Ide 'Snack' Sehat yang Gampang Dibuat dan Gak Bikin Nyesel
-
Promo Superindo 12 November 2025, Diskon Up to 50% Minyak Goreng hingga Camilan
-
Bukan Cuma Pisang Goreng, Ini 10 'Jodoh' Makanan Manis yang Bikin Kopimu Makin Nikmat
-
4 Sunscreen Lokal Heartleaf Efek Anti-Inflamasi untuk Rawat Kulit Sensitif
-
Inspiratif: Dari Tugas Kuliah, Mahasiswa Ini Sukses Bikin Brand Camilan Kekinian
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
Terkini
-
Mengenal Inovasi dan Manfaat Lelang bagi Perekonomian Nasional
-
Rakhano Rilis "Sempat Tak Sempat", Lagu Galau yang Bikin Susah Move On
-
Paramount Land Gelar Pesta Rakyat 'Sinergi dalam Satu Harmoni'
-
Edukasi dan Promosi Kelestarian Hutan, FSC Forest Week di Indonesia Resmi Diluncurkan
-
Pastry Chef Audrey Tampi Gelar Demo Masak Eksklusif di Jakarta
-
Custom Desain Cincin Pernikahan Jadi Tren, Buat Cinta Makin Jadi Lebih Bermakna
-
Meriahkan HUT Kemerdekaan RI ke-79 dengan Tingkatkan Nasionalisme dan Eratkan Kebersamaan antar Karyawan
-
Rayakan HUT RI, Pergikuliner Festival Ruang Rasa Hadirkan Ragam Kuliner Indonesia di Central Park
-
Rayakan Hari Kemerdekaan Bersama Lebih dari 6000 Siswa dengan Berbagi Es Krim Gratis di Seluruh Indonesia
-
Terinspirasi HUT RI di IKN, The House of Arwuda Luncurkan Parfum Independence