Suara.com - Satu langkah penting bagi Timnas Indonesia U16 lolos ke semifinal Piala AFF U16 2024 adalah mampu mengatasi Laos di pertandingan terakhir Asean U16 Boy’s Championship 2024 atau Piala AFF U16.
Setelah sebelumnya Timnas Indonesia U16 berhasil meraih kemenangan melawan singapura dan Filipina. Kini Garuda muda harus fokus mengalahkan Laos pada kamis (27/4/2024) dengan skor berapapun atau bermain imbang. Hasil tersebut akan membuat timnas U16 sebagai juara grup A Piala AFF U16.
Wirausahawan Sahli Himawan, mengapresiasi daya juang Timnas U16 asuhan pelatih Nova Arianto.
“ Yakin Lolos ke Semifinal Piala AFF U16. Semangat bertarung Garuda Muda dilapangan sangat bagus,” kata Sahli Himawan.
Kebahagiaan kemenangan Timnas Indonesia U16 ini juga dirasakan oleh Sahli Himawan yang mengaku mengapresiasi kemenangan Garuda Muda
“Saatnya Sepak Bola Indonesia semakin bersinar dikancah internasional. Kemenanga atas Singapura dan Filipina dengan skor sama 3-0 bisa menjadi pelecut semangat Garuda muda mengalahkan laos dan lolos ke Semifinal,” ucap Sahli Himawan
Sebagai bentuk dukungan terhadap Garuda Muda, wirausahawan asal Solo ini mengaku akan terus mengawal Timnas U16 di tiap pertandingan dengan menonton langsung.
“Kemenangan Garuda Muda, kemenangan bagi seluruh masyarakat Indonesia,” ucap Sahli.
Berita Terkait
-
Deretan Pemain Keturunan yang Tak Dipanggil Timnas Indonesia untuk Piala AFF U-19 2024
-
Timnas Indonesia Jangan Inferior di Kualifikasi Piala Dunia, Kiprah Austria dan Georgia di Euro 2024 Bisa Jadi Inspirasi
-
Pengamat Tak Setuju Timnas Indonesia Dibilang Masuk Grup Neraka di Kualifikasi Piala Dunia, Ini Alasannya
-
Kisah Tragis Timnas Indonesia Pernah Dibantai Bahrain 10-0, Kekalahan Terbesar Garuda Sepanjang Sejarah
-
Australia Pernah Mencak-mencak, Ini 'Trik Curang' China yang Wajib Diwaspadai Timnas Indonesia
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
-
HUT ke 68 Bank Sumsel Babel, Jajan Cuma Rp68 Pakai QRIS BSB Mobile
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Mengenal Inovasi dan Manfaat Lelang bagi Perekonomian Nasional
-
Rakhano Rilis "Sempat Tak Sempat", Lagu Galau yang Bikin Susah Move On
-
Paramount Land Gelar Pesta Rakyat 'Sinergi dalam Satu Harmoni'
-
Edukasi dan Promosi Kelestarian Hutan, FSC Forest Week di Indonesia Resmi Diluncurkan
-
Pastry Chef Audrey Tampi Gelar Demo Masak Eksklusif di Jakarta
-
Custom Desain Cincin Pernikahan Jadi Tren, Buat Cinta Makin Jadi Lebih Bermakna
-
Meriahkan HUT Kemerdekaan RI ke-79 dengan Tingkatkan Nasionalisme dan Eratkan Kebersamaan antar Karyawan
-
Rayakan HUT RI, Pergikuliner Festival Ruang Rasa Hadirkan Ragam Kuliner Indonesia di Central Park
-
Rayakan Hari Kemerdekaan Bersama Lebih dari 6000 Siswa dengan Berbagi Es Krim Gratis di Seluruh Indonesia
-
Terinspirasi HUT RI di IKN, The House of Arwuda Luncurkan Parfum Independence