Suara.com - Valentino Rossi bakal membalap bersama tim Petronas Yamaha SRT di musim MotoGp 2021. Bersama Franco Morbidelli, ia akan berjuang membawa Petronas raih gelar juara dunia.
Turnamen bulu tangkis German Open 2021 yang dijadwalkan berlangsung di Mulheim an der Ruhr, Jerman pada 9-14 Maret resmi dibatalkan sehingga memaksa comeback Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon tertunda lebih lama.
Berita di atas adalah dua dari lima berita olahraga yang menarik di kanal sport Suara.com, sepanjang Kamis (10/2/2021) yang kami rangkum di bawah ini:
1. Terkuak! Ini Alasan Tim Petronas Yamaha Rekrut Valentino Rossi
Valentino Rossi bakal membalap bersama tim Petronas Yamaha SRT di musim MotoGp 2021. Bersama Franco Morbidelli, ia akan berjuang membawa Petronas raih gelar juara dunia.
Namun, kepindahan Valentino Rossi ke tim Petronas Yamaha SRT masih menjadi teka-teki. Hal ini lantaran komitmen Petronas yang memilih mengedepankan pembalap muda.
2. German Open 2021 Dibatalkan, Comeback The Minions Tertunda
Turnamen bulu tangkis level Super 300 German Open 2021 yang dijadwalkan berlangsung di Mulheim an der Ruhr, Jerman pada 9-14 Maret resmi dibatalkan sehingga memaksa comeback Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon harus tertunda lebih lama.
Baca Juga: Bukan Marc Marquez, Ini Rival Terberat di MotoGP Menurut Jack Miller
Asosiasi Bulu Tangkis Jerman memutuskan untuk membatalkan turnamen setelah berkonsultasi dan mendapat persetujuan dari Federasi Bulu Tangkis Dunia (BWF), demikian BWF dalam laman resminya, Kamis (11/2/2021).
3. Hasil NBA: Tundukkan Thunder, Lakers Catat 6 Kemenangan Beruntun
LeBron James mencetak 25 poin, tujuh assist dan enam rebound guna membawa Los Angeles Lakers mencatat enam kemenangan beruntun usai mengalahkan Oklahoma City Thunder lewat perpanjangan waktu dengan skor akhir 114-113, Kamis (11/2/2021) WIB
Montrezl Harrell mencetak 20 poin, Dennis Schroder menyumbang 19 poin dan Kyle Kuzma menambah 15 poin untuk Lakers, yang bermain tanpa Anthony Davis dan Alex Caruso untuk dua pertandingan berturut-turut.
Tag
Berita Terkait
-
Anak Didik Valentino Rossi Sebut MotoGP Mandalika Sebagai Kandangnya
-
Marc Marquez Balas Valentino Rossi, Ogah Anggap The Doctor Rivalnya di MotoGP
-
Marquez vs Rossi: Gelar Seimbang, Era Baru Telah Tiba! Siapa Raja MotoGP Sesungguhnya?
-
Marc Marquez Kesampingkan Rivalitas dan Akui Idolakan Valentio Rossi Sejak Kecil
-
Pertamina Enduro VR46 Padukan Livery Batik Sambut MotoGP Mandalika
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
Terkini
-
Jawaban Polos 'Bocah Ajaib' Arimbi Mengapa Pilih Posisi sebagai Opposite
-
Hany Budiarti Siap 'Comeback' di Proliga 2026 usai Punya Momongan? Begini Jawabannya
-
Jakarta Livin Mandiri Rekrut Yolla Yuliana untuk Proliga 2026
-
Mental Baja, Gregoria Mariska Tunjung Melaju ke Semifinal Kumamoto Masters 2025
-
Apriyani Rahayu Ungkap Penyebab Kekalahan atas Pasangan Jepang di Kumamoto Masters 2025
-
Menuju SEA Games 2025: Tim Review Finalisasi Peta Medali Kontingen Indonesia
-
Usai Cetak Sejarah, Menpora Pastikan Dukung Janice Tjen untuk Tampil di Olimpiade 2028
-
Tangerang Hawks Lepas Nikholas Mahesa
-
Indonesia International Challenge 2025: 5 Ganda Campuran Amankan Tempat di Perempat Final
-
Indonesia International Challenge 2025: 7 Tunggal Putra Tuan Rumah Melaju ke Perempat Final