Suara.com - Alfa Romeo telah memperbarui kemitraannya dengan Sauber untuk musim depan, demikian ungkap Chief Executive Alfa Jean-Philippe Imparato pada Jumat (29/7/2022).
"Saya telah menandatangani pembaruan untuk 2023 pada pagi ini," kata Imparato seperti dikutip Antara dari Reuters.
Dia mengatakan Formula 1 adalah "sekolah unggulan" dan bagian dari DNA Alfa Romeo.
"Setiap tahun pada Juli kami menilai situasi. Apabila di masa depan kami menyadari kami tidak tertarik lagi (di Formula 1) atau kami tidak memiliki laba dari investasi kami, kami akan melihat apa yang akan kami lakukan, tapi semuanya akan dilakukan dengan cara yang benar," kata Imparato.
Sauber, yang memiliki dan menjalankan tim tersebut dengan menyandang nama Alfa Romeo, dikendalikan oleh Islero Investment yang terkait dengan miliarder Swedia Finn Rausing.
Pegiat dan pebisnis balap mobil asal Amerika Serikat, Michael Andretti, yang ingin masuk ke Formula 1, tahun lalu mengadakan pembicaraan untuk mengambil alih kepemilikan Sauber tapi batal mengakuisisinya.
Tim tersebut baru-baru ini disebut-sebut dekat dengan Audi, brand dari Volkswagen Group yang ingin berpartisipadi di F1 ketika regulasi mesin baru diterapkan pada 2026.
"Untuk saat ini (kemitraan dengan Sauber) fantastis, visi yang sama," kata Imparato kepada the-race.com bulan ini. "Apabila suatu hari sesuatu terjadi, ini tidak akan jadi masalah.
"Kami akan mengembangkan diri kami sendiri dengan cara lain, di dunia yang lain, selalu berdasarkan olahraga balap, untuk Alfa Romeo."
Baca Juga: Unggul Jauh di Klasemen Pebalap, Max Verstappen: Bukan Berarti Anda Harus Santai
Pebalap Alfa Romeo saat ini adalah Valtteri Bottas asal Finlandia dan Guanyu Zhou dari China.
Berita Terkait
-
McLaren Menggila di Kualifikasi: Norris Start Terdepan di F1 GP Meksiko 2025
-
Max Verstappen Buka Suara Peluang Pertahankan Juara Dunia
-
Hasil Lengkap F1 GP Amerika Serikat 2025: Max Verstappen Finis Pertama, Unggul 7,959 Detik
-
Belum Sempat Nonton? Film F1 Kini Bisa Ditonton Streaming Mulai 12 Desember
-
McLaren Gandeng Motul sebagai Pemasok Resmi Pelumas F1
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
Terkini
-
Indonesia Para Badminton International 2025: Pasukan Merah Putih Pertahankan Tradisi Juara Umum
-
Pertarungan Menuju Kejayaan: One Pride MMA 88 Hadirkan Duel Indonesia vs Dunia
-
Indonesia Para Badminton International: Merah Putih Raih Empat Tiket Final
-
Era Baru Pertina: Semangat Muda dari Timur dan Kolaborasi dengan Brand Ternama
-
Indonesia Para Badminton International 2025: Juara Paralympic Bidik Emas di Solo
-
Jonatan Christie Siap Tebus Kegagalan French Open, Waspadai Kiran George di Hylo Open 2025
-
Indonesia Dominasi Lima Besar Ranking Dunia Woodball 2025
-
Pertacami Ukir Sejarah di Asian Youth Games 2025: MMA Indonesia Pulang dengan 4 Perunggu
-
Fajar/Fikri Siaga Hadapi Ancaman Ganda Malaysia di Perempat Final Hylo Open 2025
-
Bulu Tangkis Persembahkan Emas di AYG 2025 Lewat Raihan/Atresia