Suara.com - Berikut jadwal dan link live streaming Thailand Masters 2023 hari ini, Jumat (3/2/2023) yang akan memainkan rangkaian pertandingan babak perempat final. Wakil-wakil Indonesia tinggal menyisakan sektor ganda di fase ini.
Tercatat, sembilan wakil Indonesia akan tampil di perempat final Thailand Masters 2023 yang dijadwalkan berlangsung di Nimibutr National Stadium, Jumat (3/2/2023) mulai pukul 13.00 WIB.
Dari sembilan wakil yang bertanding, dua diantaranya harus saling berhadapan alias terlibat perang saudara. Mereka adalah pasangan ganda putra Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana vs Muhammad Rayhan Nur Fadillah/Rahmat Hidayat.
Sementara tujuh wakil lainnya akan berjuang menghadapi lawan-lawan dari negara lain untuk merebut tiket ke babak semifinal.
Jadwal Thailand Masters 2023 Hari Ini
Lapangan 1
Main ke-1 Feng Yan Zhe/Huang Dong Ping (China/6) vs Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja
Main ke-4 Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana vs Muhammad Rayhan Nur Fadillah/Rahmat Hidayat
Main ke-6 Tanadon Punpanich/Wachirawit Sothon (Thailand) vs Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin
Baca Juga: Thailand Masters 2023: Pramudya / Yeremia Susah Payah Lalui Laga Pertama, Ini Penyebabnya
Lapangan 2
Main ke-2 Kim Won Ho/Jeong Na Eun (Korea Selatan) vs Zachariah Josiahno Sumanti/Hediana Julimarbela
Main ke-6 Baek Ha Na/Lee So Hee (Korea Selatan) vs Lanny Tria Mayasari/Ribka Sugiarto
Lapangan 3
Main ke-1 Akbar Bintang Cahyono/Marsheilla Gischa Islami vs Hiroku Midorikawa/Natsu Saito (Jepang)
Main ke-3 Amri Syahnawi/Winny Oktavina Kandow vs Seo Seung Jae/Chae Yu Jung (Korea Selatan/5)
Tag
Berita Terkait
-
4 Ganda Campuran Indonesia yang Lolos Perempat Final Thailand Masters 2023
-
Jadwal Thailand Masters 2023 Hari Ini, 13 Wakil Indonesia Tanding di Babak 16 Besar
-
Hasil Thailand Masters 2023 Hari Kedua: 8 Wakil Indonesia Lolos Babak 16 Besar
-
Hasil Thailand Masters 2023 Hari Kedua: 8 Wakil Indonesia Lolos ke 16 Besar
-
Thailand Masters 2023: 4 Ganda Putra Indonesia Kunci Tiket Babak 16 Besar
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Alwi Farhan 'Geprek' Wakil Israel, Amankan Tiket Perempat Final Thailand Masters 2026
-
Pelatih Spanyol Turun Gunung, Transfer Ilmu Padel Kelas Dunia di Jakarta
-
Seleknas PBSI 2026: Intip Daftar Lengkap Calon Bintang Baru Pelatnas Cipayung
-
The Gypsy King Is Back! Tyson Fury Tantang Arslanbek Makhmudov April Mendatang
-
Rivan Nurmulki Balik ke Surabaya Samator? Hadi Sampurno Beri Jawaban Tegas
-
Proliga 2026: Surabaya Samator Andalkan Bintang Baru Lawan Garuda Jaya
-
Surabaya Samator Optimistis Kalahkan Garuda Jaya di Laga Terakhir Putaran Pertama Proliga 2026
-
Kekalahan Raymond/Joaquin di Final Jadi Sorotan
-
Care for Sumut Charity Run: Berlari di GBK untuk Bantu Korban Banjir Sumatera Utara
-
PB Djarum Apresiasi Atlet Berprestasi, Salsabila Zahra Aulia Jadi Bintang Muda Terbaik