Suara.com -
Industri video game kian hidup dan bertumbuh berkat semakin banyaknya populasi telepon seluler pintar di dunia, demikian hasil temuan Entertainment Software Association (ESA) seperti dikutip Cnet.
Game-game mobil seperti Candy Crush Saga dan Clash of Clans telah memperbesar pasar video game menjadi orang yang biasa yang punya ponsel pintar.
Konsekuensi logisnya, industri video game pun terus menghasilkan banyak uang. ESA menghitung industri video game di Amerika Serikat saja tumbuh 9,6 persen dari 2009 ke 2012 dan menyumbang 6,2 miliar dolar (sekitar 75,4 triliun) untuk perekonomian AS.
Tumbuhnya game mobile memang masuk akal karena pertumbuhan smartphone juga pesat. Menurut eMarketer, hingga akhir tahun 2014 diperkirakan sudah 1,75 miliar manusia di dunia menggunakan ponsel pintar, naik dari hanya 1 miliar orang pada 2012.
ESA juga mengatakan bahwa industri game akan terus menyediakan lapangan kerja. Kini sekitar 42.000 lapangan kerja di industri game, naik 30 persen pada 2009.
Gaji pekerja di industri game juga naik dari 2009 ke 2012, sebesar 5,3 persen menjadi 94.427 dolar (sekitar Rp1,15 miliar) per tahun. Padahal gaji rata-rata pekerja di AS turun 0,84 persen di periode yang sama menjadi 51.759 dolar (sekitar 630 miliar) per tahun.
Secara global, industri video game diperkirakan tumbuh 59 persen menjadi 100 miliar dolar AS atau lebih dari Rp1.200 triliun pada 2018.
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Cara Mengecek HP Disadap atau Tidak, Lakukan Pemeriksaan Ini
-
2026 Siap Ganti HP? Ini 5 HP Terbaru Harga Rp2 Jutaan, Layar AMOLED Baterai Jumbo
-
Xiaomi Rilis Redmi Soundbar Speaker 2 Pro 2026, Harga Lebih Terjangkau
-
5 Rekomendasi HP Oppo RAM 8 GB Terbaik 2026, Performa Gacor!
-
Oppo Reno 15 Pro Mini Debut: Bodi Mirip iPhone 17, Harga Lebih Murah
-
68 Kode Redeem FF Terbaru 9 Januari: Raih Bundle Nightmare dan Skin Heartrocker
-
Berapa Harga POCO M8 Pro 5G? HP Kelas Menengah Rasa Flagship, tapi Minus Fitur Ini!
-
7 Laptop Gaming di Bawah Rp10 Juta Paling Worth It, Nge-Game Berat Lancar Jaya
-
Huawei MatePad 12 X 2026 Resmi Hadir di Indonesia, Tablet Tipis Rasa PC dengan Desain Ringkas
-
Mantan Sutradara Assassin's Creed: Tim Kecil Bakal Jadi Masa Depan Game AAA