Suara.com - Jauh sebelum menghebohkan Indonesia, aplikasi i-Doser telah memunculkan kekhawatiran di berbagai negara, salah satunya Amerika Serikat. Berbagai analisis mengenai i-Doser pun dilakukan oleh pakar setempat untuk mencari tahu efek yang ditimbulkan oleh 'narkobal digital' ini bagi penggunanya.
Salah satunya adalah pernyataan yang disampaikan oleh Oklahoma Bureau of Narcotics and Dangerous Drugs Control, Mark Woodward. Pernyataan ini menyusul ditemukannya tiga pelajar dari Mustang High School di Oklahoma, Amerika Serikat (AS), yang menunjukkan gejala mirip pengguna narkotika atau alkohol usai mencoba aplikasi i-Doser.
Menurut Woodward, efek i-Doser lebih mengarah ke terapi untuk suasana hati dibandingkan memicu pergeseran aktivitas otak.
"Yang dikhawatirkan justru ketika anak-anak menjelajahi aplikasi ini mereka berpeluang untuk mencoba ganja atau mencari hal lain yang lebih besar," kata Woodward seperti dilansir laman Huffington Post.
Sementara itu situs Psychology Today menyebut bahwa gelombang binaural justru dapat digunakan sebagai terapi untuk mengurangi kecemasan dan tidak berbahaya bagi anak-anak.
Temuan yang didapat University of South Florida menunjukkan bahwa gelombang binaural bisa membantu penderita ADHD (Attention Deficit Dyperactivity Disorder) untuk fokus.
"Hingga saat ini belum ada penelitian yang membuktikan bahwa gelombang suara binaural dapat membahayakan otak," tegas peneliti.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Peningkatan Biaya Memori, Analis Prediksi Harga Nintendo Switch 2 Bakal Lebih Mahal
-
4 HP Baterai 6500 mAh Terbaik Mulai Rp1 Jutaan: RAM Besar, Awet buat Multitasking
-
5 HP dengan Kamera Terbaik RAM Besar Mulai dari Rp2 Jutaan, Lancar Buat Edit Video
-
Indihome Gangguan Massal, Begini Langkah Pengguna Jika Muncul Notifikasi Eror
-
Indihome Gangguan, Netizen Ramai Unggah Meme dan Mengeluh di X
-
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
-
Internet IndiHome-Telkomsel Gangguan Se-Nasional, Ini Solusi dari Provider
-
Internet Indihome dan Telkomsel Down, Manajemen Buka Suara
-
Jadwal M7 Mobile Legends Hari Ini: ONIC Main Jam Berapa? Laga Hidup Mati Lawan Filipina
-
WhatsApp Down? Pengguna Laporkan Jaringan Internet Bermasalah di Indonesia