Suara.com - Apple dilaporkan tengah berdiskusi dengan pihak LG terkait investasi di produksi layar OLED. Kabarnya, Apple siap menanamkan invetasi hingga 1.75 miliar dollar AS atau sekitar Rp23 triliun.
Rencananya, invetasi tersebut diharapkan membuat layar OLED buatan LG dipakai secara eksklusif oleh Apple.
Kedua perusahaan telah sepakat menyetujui rencana investasi tersebut, walaupun rincian dan ukuran investasi, belum selesai disepakati.
Keputusan akhir mengenai proses ini diharapkan bisa dilakukan setelah rapat dewan direksi akhir bulan ini.
Investasi ini diharapkan dapat menambah kapasitas pabrik perakitan OLED milik LG. Sekitar 3.5 triliun won dibutuhkan untuk produksi OLED dengan kapasitas bulanan 30.000 unit kaca induk OLED generasi keenam.
Sebelumnya, Google juga dilaporkan tengah melakukan negosiasi dengan LG terkait rencana investasi di pabrik OLED. Ketika itu, LG tidak menyangkal rumor tersebut.
Saat ini, layar ciptaan Samsung mendominasi 95 persen pasaran smartphone OLED. Diketahui, Samsung memasok layar OLED ke sejumlah klien kenamaan.
Dominasi Samsung pasar OLED, membuat LG terus berusaha meningkatkan produksi. Tak hanya itu, vendor asal Cina dikabarkan juga tak mau kalah untuk bersaing dengan Samsung. [The Investor]
Baca Juga: Layar OLED Akan Jadi Fitur Standar IPhone di 2019?
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
Terkini
-
Viral Ahmad Sahroi Muncul Cerita Perjuangannya Ngumpet saat Rumah Dijarah, Netizen: Cari Simpati?
-
Spesifikasi Pesawat Angkut Terbesar TNI AU: Airbus A400M
-
vivo X300 Ultra Bakal Meluncur Global, Siap Tantang HP Flagship dari Samsung, Oppo, dan Xiaomi
-
17 Kode Redeem FC Mobile 3 November 2025 Update Baru, Manfaatkan Rank Up untuk Naik Level Pemain
-
32 Kode Redeem Free Fire Awal Bulan 3 November 2025, Darkheart Bundle Siap Klaim
-
Candaan Bocor saat Live, Admin Medsos Wali Kota Surabaya Minta Maaf dan Mengundurkan Diri
-
23 Kode Redeem FC Mobile 2 November: Dapatkan Player Pack UCL, Rank Up Point, dan XP Trainer
-
23 Kode Redeem FF 2 November: Segera Klaim Skin SG2, Bundle, Diamond, dan Gloo Wall Gratis
-
5 Tablet Android dengan SIM Card yang Murah dan Praktis, Mulai Rp 1 Jutaan
-
5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking