Suara.com - Muncul sebuah bocoran penampakan seperti apa nantinya tampang ponsel OnePlus 7 secara jelas. Nampak jelas kalau OnePlus akan meninggalkan notch atau poni di ponsel ini.
Penampakan depan ponsel OnePlus 7 ini akan terlihat layar semua di bagian depan. Tak nampak kamera selfie maupun poni di bagian atas layarnya.
Baca Juga : OnePlus India Tantang Pengguna iOS untuk Tanyakan Ini ke Siri
Dari foto yang dipublikasikan @Steven_Sbw di Twitter, menampilkan bagian depan ponsel OnePlus 7 ini. Bahkan dengan jelas seperti apa wujudnya.
Nampak layar depan memenuhi muka depan ponsel OnePlus 7 ini dengan menyisakan sedikit bezel agak tebal di bagian atas.
Dari bocoran ini, nampak memakai ikon yang khas yang digunakan OxygenOS. Seperti diketahui, OnePlus memakai OxygenOS bukan ColorOS yang dipakai Oppo dan Realme.
Foto ini melengkapi dari bocoran sebelumnya yang masih dalam bentuk prototipe. Yaitu ponsel tanpa poni di bagian atas layarnya.
Tak nampak pula kamera selfie di atas ponsel OnePlus 7 ini. Namun sayangnya tak terlihat di mana kamera selfie ini disembunyikan.
Baca Juga : Lebarkan Jangkauan, OnePlus Sponsori Tim eSports Fnatic
Baca Juga: Tantang Pengguna iOS, OnePlus India : Coba Tanyakan Ini ke Siri!
Dua spekulasi yang muncul, adalah memakai sistem motorik seperti yang ada di Oppo Find X atau memakai mekanisme manual seperti Xiaomi Mi Mix 3.
Mengingat OnePlus sebagai sub-brand Oppo, nampaknya mudah untuk meminta teknologi sistem motorik dari Oppo Find X.
Ponsel OnePlus 7 ini bakal jadi flagship selanjutnya dari sub-brand Oppo ini. Kita tunggu saja, seperti apa hasil final ponsel ini. (Hitekno.com)
Berita Terkait
-
CEO OnePlus Terancam Penjara, Terseret Kasus Perekrutan Ilegal di Taiwan
-
4 HP dengan Kualitas Kamera Terbaik Setara Flagship 2026, Harga Mulai Rp 3 Jutaan
-
HP Murah Itel Tiru Desain Flagship: Dulu S25 Ultra, Kini A100C
-
Itel A100C Diumumkan, Punya Desain Mirip OnePlus 15, Baterai Standby 32 Hari
-
Oppo Find X9 Series Siap Debut: Usung Chip Anyar dan Sensor Samsung 200 MP
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
3 Pilihan HP Xiaomi dengan Kamera Terbaik Melebihi iPhone, Harga Mulai Rp3 Jutaan!
-
Budget 3 Juta, Mending Beli HP iPhone atau Samsung? Ini Pilihannya
-
5 Smartwatch Murah di Bawah Rp500 Ribu yang Ada Fitur Hitung Langkah Akurat
-
65 Kode Redeem FF Terbaru 29 Januari: Klaim Skin SG2, Asphalt Crusher, dan Gojo Bundle
-
5 Tablet untuk Main Game Love and Deepspace, Grafik Jernih buat Lihat 'Pacar Virtual'
-
Harga Realme P4 Power Rp4 Jutaan: Bawa Baterai Jumbo 10.001 mAh dan Dimensity 7400
-
Ini Tips Membeli iPhone Bekas agar Tidak Tertipu dan Berujung Zonk
-
Marak Beredar di 2026: Ini 5 Ciri iPhone Rekondisi
-
Update Monster Hunter Wilds PC Tiba: Hadirkan Perbaikan Bug dan Optimalisasi
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas