Suara.com - Berbelanja online sekarang sudah menjadi kebiasaan banyak orang, tapi lagi-lagi pembeli harus berhati-hati saat memilih barang saat belanja online.
Pasalnya tak sedikit pembeli yang kecewa dan salah ekspektasi dengan hasil belanjaan online yang ia dapatkan.
Seperti beberapa waktu lalu, salah satu warganet dengan akun @nuruliu di Twitter mengunggah fotonya yang kecewa dengan baju yang baru saja ia beli online tak sesuai dengan yang ia pesan.
Tampak perempuan tersebut mengenakan baju biru dengan lengan terbuka yang kebesaran dengan ukuran badannya.
Yang tadinya ia pesan untuk ukuran 125 malah yang datang ukuran dua kali lipatnya 250.
Alhasil baju yang ia pesan melalui online tersebut tak bisa ia pakai, ia juga berkata pada pemjualnya mengapa mengirimkan karung gandum padanya.
Sontak unggahan tersebut menjadi ramai di media sosial Twitter dan mendpatkan beragam komentar dari warganet.
@affzkia ''Karung gandum katanya ya Allah..''
@queensmee_ ''saya ngakak mba itu bajunya 3 kali dari ukuran badan''
Baca Juga: Belanja Online, Konsumen Indonesia Lebih Suka Cara Bayar Konvensional
@Notluzz ''Rejeki tukang fermak''
@kopibahagia ''Lost my self in karung gandum''
@Windaisnah ''Ladang gandumnya ladang gandum koko krunch bukan?''
Siapa yang pernah mengalami kecewa dan tak sesuai ekspektasi ketika berbelanja online seperti pengalaman di atas?
Unggahan belanja online tak sesuai dengan ekspektasi ini mendapatkan lebih dari 300 retweet dan 200 likes di Twitter.
Berita Terkait
-
Lazada Siapkan 5 Teknologi AI Sekaligus Jelang Harbolnas 11.11, Secanggih Apa?
-
Transaksi Belanja Online Meningkat, Bisnis Logistik Ikut Kecipratan
-
Diskon Shopping Live Masih Jadi Favorit Belanja Pengguna Online, Ini Buktinya
-
5 Realita Mobil LCGC untuk Hindari Jebakan Biaya bagi Pembeli Mobil Pertama
-
Revolusi di Era Digital, Ketika Belanja Bahan Dapur Semudah Scroll di Ponsel
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Gampang Banget, Begini Trik Mindahin Data dari Word ke Excel, Cuma Hitungan Detik!
-
Apple Siapkan Macbook Murah Calon Pembunuh Laptop Chromebook, Ini Harganya
-
4 Rekomendasi HP 3 Jutaan All-Rounder: Pilihan Cerdas Cocok untuk Pelajar
-
Pongo 765: Laptop Gaming dengan RTX 5060, Gahar tapi Harga Rp 18 Jutaan
-
Setelah 30 Tahun, Game Arcade Tokyo Wars Meluncur di Konsol Modern
-
Infinix Smart TV X5L 43" Hadir ke RI, TV Murah Harga Rp 2 Jutaan
-
Sharp Aquos Sense 10 Debut: Tawarkan Layar IGZO OLED 240 Hz dan Bodi Compact
-
Motorola Edge 70 Rilis: Tawarkan Bodi Super Tipis, Lebih Murah dari iPhone Air
-
Samsung Wallet Resmi ke Indonesia, Dompet Digital Bisa Simpan Tiket hingga Kunci Mobil
-
Astronot Cina Sukses Gelar Barbeque Pertama dalam Sejarah di Luar Angkasa