Suara.com - Euroepan Union Intellectual Property Office (EUIPO) baru saja mematenkan fitur kamera terbaru Samsung yang diberi nama Space Zoom.
Sesuai namanya, Space Zoom merupakan teknologi pembesaran kamera yang diciptakan khusus untuk Samsung Galaxy S11 yang dijadwalkan meluncur pada Februari tahun depan.
Sayangnya, sertifikat yang dirilis EUIPO tidak menjelaskan secara rinci mengenai mekanisme ataupun cara kerja Space Zoom, demikian seperti dilansir laman GSM Arena, Jumat (8/11/2019).
Hanya saja, fitur ini terlihat seperti teknologi hybrid zoom yang memanfaatkan lensa telefoto diaplikasikan dalam pembesaran digital, yang akan menjaga kualitas gambar meskipun obyek foto diambil dari jarak jauh.
Asumsi tersebut juga relevan dengan rumor Samsung Galaxy S11 lainnya yang mengatakan bahwa ponsel ini bakal dibekali fitur telefoto hingga 5 kali pembesaran optik (optical zoom).
Selain dibekali kemampuan telefoto, Samsung Galaxy S11 juga dikabarkan punya kamera utama 108 MP, buah dari sensor ISOCELL Bright HMX, seperti yang digunakan pada Xiaomi Mi CCR 9 Pro.
Sementara untuk dapur pacunya, ponsel flagship ini bakal ditenagai chipset terbaru buatan Samsung sendiri, yakni Exynos 990 yang sudah terintegrasi dengan modem 5G.
Berita Terkait
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Teknologi Pintar di Balik Kompor Masa Kini: Lebih Efisien, Aman, dan Mudah Dirawat
-
5 Rekomendasi Smartwatch yang Bisa Balas WhatsApp, Harga di Bawah 1 Juta
-
Nubia Z80 Ultra Resmi Meluncur Global: Baterai 7.200 mAh, Fast Charging 80W
-
19 Kode Redeem FC Mobile 7 November 2025, Manfaatkan Jalan Tol Menuju Pemain OVR 113 Di Sini
-
44 Kode Redeem FF 7 November 2025, Klaim Skin Groza FFCS Segera karena Terbatas
-
7 HP Murah Terbaru di Indonesia: Baterai Jumbo, Cocok untuk Pekerja Mobile dan Streaming
-
Deret Keunggulan Xiaomi 15T, Dari Lensa Zoom hingga Kamera Leica
-
Moto Buds Bass Rilis: TWS Murah Motorola dengan Fitur ANC dan Baterai Tahan Lama
-
Lazada Siapkan Investasi Rp 400 Miliar buat Harbolnas 11.11
-
Lupakan Garmin! Ini 5 Pilihan Smartwatch Strava Terbaik 2025 di Bawah Rp 1 Juta untuk Pelari Kalcer