Suara.com - Setiap perempuan pasti ingin memiliki kulit wajah yang bersih dan glowing. Untuk mencapai hasil tersebut, terkadang segala cara dilakukan, mulai dari perawatan khusus hingga menggunakan produk kecantikan.
Belakangan beredar gambar lucu yang menunjukkan cara cepat untuk mendapatkan kulit wajah yang glowing. Pasalnya, hasil ini didapat dari benda yang tak terduga.
Dibagikan kembali oleh akun Twitter @jayakabajay pada 14 Januari, ia mengunggah gambar berupa tangkapan layar dari akun Facebook seseorang yang bernama Sekar Linestri.
Ia membagikan beberapa foto dengan keterangan yang berbunyi, "Yang tanya pingin cepat glowing, noh glowing, glowing nohh cepet banget nggak ada 5 menit."
Foto-foto yang diunggahnya memperlihatkan mainan balon transparan yang umumnya ditiup menggunakan sedotan mini. Balon yang berbentuk seperti gelembung itu kemudian ditempelkan hingga kempes di wajah dan akan menghasilkan kulit yang tampak glowing.
"Kiat wajah glowing dalam hitungan menit," tulis pemilik akun @jayakabajay dalam kolom keterangan.
Unggahan yang telah dibagikan sebanyak lebih dari 3 ribu kali ke sesama pengguna Twitter ini pun menuai beragam komentar dari warganet.
"Jangan lupa bagian hidungnya dibolongin," tulis akun @zputseken.
"Kerjaanku jaman SD ternyata skincarean versi ngirit," komentar @chrisdwika.
Baca Juga: Mars Kehilangan Air Lebih Cepat
"Skincare paling murah, gope dapet dua," tambah @susanusands.
"Dulu sering banget gini tapi kok nggak sadar bisa bikin glowing ya," ungkap @akukiyoo.
"Apakah tidak pedih di mata," cuit @farecek.
Berita Terkait
-
Ambigu, Kesalahan Ketik Nama di Gelas Minuman Ini Bikin Ngakak
-
Hore! Warganet Anti Matematika Dibela Najwa Shihab
-
Viral Foto Donat Gepeng Bak Tergencet, Warganet: Kolaborasi dengan Geprek?
-
Mencari Suaminya, Tulisan di Uang Kertas Ini Bikin Sedih
-
Awas Mewek, Bocah SD Ini Salah Pasang Emblem Seragam Alasannya Bikin Baper
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
HyperOS Resmi Pensiun dari Deretan HP Xiaomi, Redmi, dan Poco Ini: Wajib Waspada!
-
53 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 9 Januari 2026, Kantongi Reward Gratis Sekarang Juga!
-
27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 9 Januari 2026, Gratis Pemain 111-115 dan Token Extra Time PL
-
5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan dengan Memori Internal 256 GB di Tahun 2026
-
Terpopuler: Daftar HP Xiaomi Tahan hingga 5 Tahun, Tablet SIM Card Terbaik 1 Jutaan
-
Grok Buat Wanita Berbikini: Komdigi Soroti Pelanggaran Privasi, Tuai Polemik Internasional
-
Harga POCO M8 5G Lebih Mahal: Pakai Layar Curved AMOLED, Dukung Fitur Tangguh
-
Dimensity 8500 Bakal Setara Snapdragon Berapa? Jadi SoC POCO X8 Pro
-
5 HP 'Kembaran' iPhone 17 Versi Lebih Murah, Kamera Jernih Spek Flagship