Fitur
Lain halnya dengan desain, membandingkan fitur Buds Air dengan AirPods 2 tidak bisa secara apple-to-apple karena kedua perangkat punya keunggulan masing-masing.
Bicara fitur, Realme Buds Air hadir Open-up Auto Connection dari Google Fast Pair, Wear Detection, hingga Auto Play and Pause yang sensornya terletak di dalam lubang earbuds.
Selain itu, earbuds TWS besutan Realme itu punya Dynamic Bass Boost Driver dengan Advanced Audio Coding. Realme mengklaim, fitur ini menjanjikan pengalaman suara yang powerful dengan diafragma komposit multi-layer LCP dan driver suara 12 mm yang besar. Imbasnya, Buds Air menjanjikan dentuman bass yang dinamis.
Fitur menarik lainnya yang ditawarkan Realme Buds Air adalah Dual Mic for Calling dengan Environment Noise Cancellation (ENC) yang berguna untuk menyeleksi suara sekitar saat menelepon.
Tak hanya itu, perangkat ini kian menggoda sebagai perangkat TWS earphone ekonomis karena dukungan fitur sentuhan. Pasalnya, Buds Air mendukung kontrol sentuh.
Pengguna hanya perlu ketuk dua kali untuk menjawab panggilan telepon, play/pause musik, dan ketuk tiga kali untuk memainkan lagu selanjutnya. Kemudian tekan dan tahan di salah satu Buds untuk mengaktifkan asisten suara atau mengakhiri panggilan telepon, sementara tekan dan tahan di kedua Buds untuk masuk atau keluar Gaming Mode.
Di kubu lawan, Apple AirPods 2 juga memiliki fitur sentuhan dengan beberapa fungsi, seperti sentuh dua kali untuk memutar, melompat maju, atau menjawab panggilan telepon.
Sama seperti Realme Buds Air, Apple AirPods 2 juga mendukung fitur aksesbilitas dengar langsung saat earphone ditancapkan di telinga. Lainnya dari AirPods 2 adalah sensor optik ganda dan mikrofon ganda untuk panggilan telepon yang jernih.
Baca Juga: Mengenal Pin Astronot NASA dan Kisah Dibaliknya
Sedangkan kesamaan yang paling mencolok dari fitur Realme Buds Air dengan Apple AirPods 2 adalah kedua perangkat sudah mendukung wireless charging alias pengisian baterai tanpa kabel.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Memori HP Penuh Gara-Gara WhatsApp? Ini Tips Bersihkan Sampah Media Tanpa Hapus Chat Penting
-
Telkomsel - Nuon Hadirkan IndiHome Gamer Full 1:1 Speed, Internet Rumah Khusus Gamer Mulai Rp290.000
-
Update WhatsApp Terbaru, Pengguna Harus Bayar Langganan Agar Bebas Iklan?
-
Memori HP Cepat Penuh? Ini Cara Setting WhatsApp agar Tidak Otomatis Simpan Foto dan Video
-
ITSEC Asia Gandeng Infinix Perkuat Keamanan Digital
-
5 Tablet Rp2 Jutaan yang Lancar Buat Edit Canva dan Capcut
-
Siap Masuk ke Indonesia, Skor AnTuTu iQOO 15R Tembus 3,5 Juta Poin
-
7 Aplikasi Anti Spam Terbaik untuk Lindungi HP Orang Tua dari Penipuan Telepon
-
6 Langkah Darurat Ini Jika Orang Tua Terlanjur Klik Link Penipuan di WhatsApp
-
61 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 27 Januari: Klaim Diamond, Token Jujutsu, dan Emote Cursed