Suara.com - Kini berbagai panganan cepat saji tersedia yang memudahkan Anda memasak dan mengolahnya. Anda cukup menggoreng sebentar saja, frozen food siap tersedia di meja.
Namun belum lama ini, seorang warganet mengunggah penampakan nugget gosong yang dimasaknya mirip charcoal di akun Twitter @FOODFESS2 dan menjadi sorotan.
Dalam unggahannya ini nugget tersebut terlihat seperti batu yang baru diangkat dari penggorengan.
"Gimana ini takut diomelin papa." tulis caption dalam unggahan nugget gosong ini di Twitter.
Entah terlalu lama digoreng atau tak sengaja sehingga nugget ini bisa menjadi gosong hingga menghitam.
Wujud nugget gosong ini viral di Twitter, lantas mendapatkan beragam komentar kocak dari warganet di Twitter.
"Nugget Charcoal aja bilang, sekarang lagi tren kan yang Charcoal gitu," saran seorang warganet.
"Nugget sekarang udah dark mode ya?" tanya kocak salah satu warganet di Twitter.
"Nder makanya gorengnya jangan pake api neraka apalagi api asmara jadinya varian baru kan nugget dark mode 2020:(," komentar warganet di Twitter.
Baca Juga: Google Doodle Rayakan Hari Perempuan Internasional Hadirkan Video Animasi
"Ini nugget kenapa jadi batu apung," tulis komentar kocak warganet.
Unggahan nugget gosong ini mendapatkan lebih dari 1.700 retweets dan 7.800 likes. Apakah Anda pernah memiliki pengalaman yang sama?
Berita Terkait
- 
            
              Mencuri di Gramedia, Wanita Ini Malah Pamer di Twitter
 - 
            
              Lihat Maskot Vivo Terbalik, Reaksi Emak-emak Ini Santuy Abis
 - 
            
              Warganet Dibuat Bingung dengan Ukuran Botol Minum Mahasiswa Ini
 - 
            
              Warganet Sebut Indonesia Bisa Meniru Cara Singapura Tangani Virus Corona
 - 
            
              Ngenes! Asyik Olahraga Sambil Main TikTok, Lelaki Ini Justru Kena Prank
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 
Terkini
- 
            
              Telkomsel dan BARDI Hadirkan Solusi IoT Terpadu: Kendaraan Kini Lebih Aman, Cerdas, dan Terkoneksi
 - 
            
              Honor 500 Tiru Desain iPhone Air? Ini Bocoran Fitur dan Disebut Jadi Pesaing Oppo Reno 15
 - 
            
              EA Akui Risiko Penjualan Ratusan Triliun ke Arab Saudi, Pertahankan Kendali Kreatif
 - 
            
              10 HP Midrange Terkencang Oktober 2025: SoC MediaTek Berkuasa, Seri Realme Neo Nomor Satu
 - 
            
              Live TikTok Saat Ujian TKA? Aksi Nekat Siswa Ini Bikin Publik Geram
 - 
            
              Studio Jepang Desak OpenAI Hentikan Penggunaan Konten Anime di Sora 2, Kenapa?
 - 
            
              47 Kode Redeem FF Terbaru 4 November 2025: Raih Diamond, Evo Gun, dan Item Flame
 - 
            
              28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 November: 500 Rank Up dan Pemain 111-113 Menanti
 - 
            
              Momen Lucu Xi Jinping dan Presiden Korsel: Hadiah HP Xiaomi Disindir Soal Keamanan!
 - 
            
              Penulis GTA Ungkap Alasan Mengapa Rockstar Membatalkan Game Mata-mata 'Agent'