Suara.com - Google memperbarui fitur di salah satu layanannya, Google Duo, yang fokus meningkatkan keamanan, kemampuan kamera, panggilan, dan pengiriman pesan.
Kini, aplikasi video tersebut bisa mengambil foto dari ponsel, tablet, dan Chromebook ketika pengguna sedang melakukan panggilan video dengan pengguna lainnya.
Foto yang diambil lantas bisa dibagikan dengan semua partisipan yang ada di panggilan melalui menu yang sudah tersedia, namun tidak ketika panggilan grup berlangsung.
Selain itu, dilansir laman The Verge, Kamis (23/4/2020), Google Duo juga sudah menambah kapasitas partisipan dalam satu panggilan video menjadi 12 orang dan dipastikan bakal tersedia untuk perangkat berbasis Android dan iOS.
Fitur baru lainnya yang ada pada update ini adalah opsi untuk menyimpan pesan secara otomatis di Google Duo. Teknisnya, pesan yang dikirim menggunakan efek Duo AR, sehingga catatan dengan teks atau coretan, dan semuanya dapat disimpan di dalam aplikasi.
Sedangkan untuk update berikutnya, Google berencana menambahkan teknologi codec video yang dipercaya mampu meningkatkan kualitas panggilan video ketika jaringan internet kurang stabil.
Berita Terkait
-
Lebih Mudah Video Call dengan Fitur Baru Google Duo
-
Hore! Indonesia Kebagian Fitur Baru Video Call Google Duo 8 Orang
-
Populer di Indonesia, Bagaimana Cara Google Duo Bersaing dengan WhatsApp?
-
Pengguna Google Duo di Indonesia Nomor 3 Terbesar di Dunia
-
Sambut Ramadhan, Google Duo Hadirkan Empat Fitur Baru
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
33 Kode Redeem FF Aktif 12 Januari 2026, Bundle Ryomen Sukuna Siap Hadir
-
26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 12 Januari 2026, Ada Bocoran Pemain OVR 117 di Event TOTY
-
Terpopuler: Kode Redeem FC Mobile Terbaru Banjir Hadiah, HP RAM 8 GB di Bawah Rp1,5 Juta
-
21 Kode Redeem FC Mobile 11 Januari 2026, Dapatkan Ribuan Gems hingga Pemain Legendaris
-
Daftar 28 Kode Redeem FF 11 Januari 2026, Cek Bocoran Event Ramadan Lost Treasure
-
7 HP Kamera AI Terbaik Harga Rp1 Jutaan, Foto Auto Jernih Tanpa Editing
-
4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
-
Spesifikasi Up Phone, HP Buatan Indonesia yang Desainnya Mirip iPhone
-
5 HP Rp2 Jutaan Kamera Terbaik 2026 untuk Konten Kreator
-
Cara Membuat Subtitle Otomatis di CapCut untuk Video TikTok dan Instagram