Suara.com - Para peneliti di Inggris memperkirakan bahwa sekitar 16.000 kilogram meteorit jatuh ke Bumi setiap tahun, demikian diwartakan BBC pekan ini. Meteorit adalah batu antariksa yang lebih kecil dari asteroid yang tidak terbakar habis oleh atmosfer saat memasuki Bumi.
Dalam studinya para peneliti hanya menghitung meteorit yang berbobot di atas 50 gram. Mereka tak menghitung debu-debu antariksa yang terus-menerus masuk ke Bumi.
"Sebagian besar objek yang menabrak Bumi ukurannya sangat kecil," kata Geoff Evatt, pakar matematika dari Universitas Manchester.
Dalam studi yang digelar bersama ilmuwan dari Universitas Cambridge, Imperial College London, dan British Antartic Survey itu, juga ditemukan bahwa jumlah meteor yang jatuh di area kutub Bumi lebih banyak ketimbang di daerah khatulistiwa.
Jumlah meteor yang jatuh di kutub, jelas Evatt, 60 persen lebih lebih banyak ketimbang di daerah dekat khatulistiwa. Karenanya lebih aman unuk membangun fasilits jangka pan
Antartika di Kutub Selatan adalah tempat sebagian besar meteorit ditemukan. Di sebuah area bernama Outer Recovery Ice Fields, misalnya, Evatt dan timnya menemukan sekitar 120 meteorit dalam dua operasi pencarian antara 2019 - 2020.
Studi para ilmuwan ini diterbitkan di jurnal Geology baru-baru ini.
Tag
Berita Terkait
-
Kenang Barbie Shu, Jerry Yan Bawa Kalung Meteor Garden saat Konser Reuni F4
-
Hujan Meteor Geminid 2025 Malam Ini 14 Desember, Cek Jam Terbaik untuk Mengamatinya
-
Ken Chu Bongkar Alasan Tak Ikut Reuni F4, Singgung Sosok Ini
-
Siap Comeback, F4 Akan Gandeng Jay Chou dan Ashin Myday
-
10 Fenomena Langit Desember 2025, Ada Cold Moon dan Hujan Meteor Ursid
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
5 HP Vivo Lolos Sertifikasi di Indonesia: Ada iQOO 15R, V70, dan Z11x 5G
-
9 Rekomendasi TWS Sport untuk Lari Terbaik, Harga Murah Mulai Rp100 Ribuan
-
7 Tablet di Bawah Rp5 Juta Ini Bikin Kerja Makin Produktif, Rasa Laptop Canggih!
-
Cara Melacak HP yang Hilang Dalam Keadaan Mati, Manfaatkan Fitur Ini
-
5 HP POCO Harga di Bawah Rp2 Juta Selain POCO C85, Kamera 50 MP Baterai Super Jumbo
-
5 HP Murah POCO Dapat Diskon Besar Januari 2026: Mulai Sejutaan, Memori 256-512 GB
-
Xiaomi Siap Panaskan Persaingan! HP Flagship Baru Dikabarkan Pakai Kipas Pendingin Aktif
-
63 Kode Redeem FF Terbaru 10 Januari: Ada Skin Famas HRK, Bunny, dan Emote Gratis
-
Waspada! Serangan Phishing Lewat Kode QR Meledak hingga 5 Kali Lipat di Paruh Kedua 2025
-
7 Tablet Jagoan Multitasking Berat dengan Slot SIM Card, Harga Mulai Rp1 Jutaan