Suara.com - Ada beberapa metode mengakses atau membuka smartphone Android ketika pengguna lupa kunci pola, password, atau PIN ponsel. Meskipun beberapa mungkin hanya akan berfungsi pada versi Android lebih baru atau lebih lama, tidak ada salahnya bagi pengguna untuk mencoba.
Dilansir dari Nextpit, Rabu (30/9/2020), berikut lima cara membuka kunci Smartphone tanpa PIN:
1. Find My Device
Ini adalah cara termudah dan terbaik untuk mendapatkan kembali akses ke perangkat, jika pengguna lupa kode PIN. Namun, Find My Device hanya bekerja untuk versi Android 2.3 atau versi lebih baru.
Pengguna cukup masuk layanan Find My Device dengan menggunakan akun Google, yang terhubung pada perangkat melalui komputer, kemudian pilih perangkat pengguna dari daftar perangkat yang terkait dengan akun pengguna.
Pilih opsi Lock dan setelah pengguna mengunci ponsel dengan kode baru, kode tersebut akan menimpa kode lama yang dilupakan. Setelahnya, buka ponsel dengan kode baru tersebut.
2. Smart Lock
Versi Android yang lebih baru memiliki keamanan lebih ketat daripada versi sebelumnya, yang dapat dibuka dengan login Akun Google.
Ponsel Android 5.0 atau yang lebih baru, memiliki fitur Smart Lock. Fitur ini memungkinkan pengguna membuka kunci ponsel secara otomatis dalam kondisi tertentu, seperti saat terhubung ke jaringan WiFi rumah.
Baca Juga: Awas! Begini Cara Cegah Kehilangan Smartphone Anda
Namun, jika lupa pola atau PIN ponsel, pengguna dapat kembali ke rumah untuk membuka kunci ponsel. Fitur Smart Lock dapat diatur untuk berbagai kondisi.
3. Opsi keamanan pihak ketiga
Beberapa produsen smartphone sering menggabungkan perangkat lunak keamanan mereka sendiri ke dalam perangkat, seperti Find My Mobile oleh Samsung.
Fitur tersebut dapat sangat berguna untuk melewati layar kunci, tetapi pengguna harus mengaturnya terlebih dahulu. Jika pengguna telah mengaturnya, cukup kunjungi situs web yang sesuai dari perangkat atau komputer lain dan buka kunci ponsel dari sana.
4. Gunakan akun Google
Bagi pengguna Android 4.4 atau versi lebih baru, Anda dapat menggunakan alternatif lain untuk membuka ponsel jika melupakan PIN atau kode pola.
Berita Terkait
-
Ini 5 Cara Membuat dan Mengingat Kata Sandi yang Kuat dan Aman
-
Sebelum HP Keblokir, Hindari Lupa Password dengan Cara Ini
-
Catat, Ini 5 Cara Supaya Tidak Terkunci dari Perangkat Android
-
Cara Mudah Mengecek jika Kata Sandi Anda Diretas
-
Lebih Baik Jadi Rahasia Saja, Pasanganmu Tidak Perlu Tahu 6 Hal Ini
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
Terkini
-
46 Kode Redeem FF Terbaru Aktif Januari 2026, Sambut Event Jujutsu Kaisen
-
Spesifikasi TheoTown: Game Viral Bangun Kota, Simulasi Jadi Pejabat Semena-mena
-
Baldur's Gate 3 Tak Tersedia di Nintendo Switch 2, Developer Ungkap Alasannya
-
Vivo Y500i Resmi Meluncur, Baterai 7.200mAh, RAM 12GB, dan Penyimpanan 512GB
-
Apa itu TheoTown? Game Viral yang Bisa Simulasikan Rasanya Jadi Pemimpin Rezim
-
4 HP HONOR dengan Prosesor Qualcomm Snapdragon: Performa Andal dan Harga Kompetitif
-
Samsung Pamerkan Masa Depan TV Berbasis AI di CES 2026, Siap Ubah Cara Orang Menonton
-
26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 12 Januari 2026, Klaim Pemain 115 dan Belasan Ribu Gems
-
Kreator Digital Butuh Kecepatan Tinggi, Ini Solusi Penyimpanan untuk Konten 4K hingga 8K
-
4 HP Asus RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Performa Cepat Mulai Rp5 Jutaan