Suara.com - Acara Halloween pada 31 Oktober mendatang disambut sebuah update anyar oleh Moonton. Update menghadirkan banyak event yang memberikan hadiah skin gratis Mobile Legends.
Caranya cukup mudah karena kalian hanya perlu menyelesaikan Quest, membagikan event, hingga rajin log-in.
Terdapat event Halloween (waktu terbatas) mulai 27 Oktober 2020. Caranya cukup mudah, pemain harus mengumpulkan Permen Halloween dengan cara log-in, bertanding, dan quest lainnya.
Setiap memperoleh empat Permen Halloween, pemain mendapatkan kesempatan untuk melakukan Draw sebanyak satu kali. Skin Terizla Hammer Giant dijamin bisa diperoleh pada Draw ke-10.
Beberapa hadiah yang bisa didapat melalui event tersebut yaitu efek eliminasi eksklusif, efek Recall Halloween, Small Emblem Pack, Halloween Trial Pack, dan Hero Trial Pack.
Untuk mengunjungi event anyar kalian perlu mengunjungi Event > Kalender Event > Skin Baru Lylia. Atau kalian juga bisa langsung ke menu Event > Trickter's Eve > pilih icon bergambar hero Lylia.
Event Halloween ini bisa berhadiah skin Epic Saber Regulator, skin Special Haunted Doll Lylia dan skin Epic Lunar Magic Chang'e.
Terdapat 6 gambar yang disediakan di mana kalian harus mencocokkan 2 gambar yang sama. Share event mendapatkan satu kali kesempatan membuka kartu sementara mengundang player baru dapat memberikan kesempatan tak terbatas.
Jika melewati ronde satu dan dua, pemain dapat memperoleh skin Epic dan Special dari Mobile Legends.
Baca Juga: Realme Narzo 20, HP Game Harga Rp 3 Jutaaan, Masuk Indonesia Bulan Depan
Event selanjutnya adalah Lucky Hit. Namun event ini mengharuskan pemain top-up diamond sebesar Rp 15 ribu. Setiap top-up, pemain mengumpulkan sebuah Surfboard yang dapat diakumulasikan ke dalam Lucky Hit.
Beberapa Surfboard bisa menghasilkan Lucky Hit yang berhadiah, salah satunya skin Special Halloween.
Kalian bisa melakukan pre-order sekarang untuk mengikuti event The Legends of Sword. Pre-order yang dilanjutkan dengan log-in pada 31 Oktober berhadiah token gratis untuk The Legends of Sword. Hadiah eksklusif permanen dijamin diperoleh dari 10 draw pertama.
Event Nostalgia juga masih berlangsung sekitar satu minggu lagi. Lewat event tersebut, kalian bisa memilih satu skin gratis dari empat skin Elite yang disediakan (berhadiah skin Lesley General Rosa, Khufra Aphopis, X.Borg Moto Driver, dan Chang'e Crimson Moon).
Pemain perlu mengumpulkan Progres Nostalgia dengan bermain solo mode apa pun, bermain rank, dan log-in satu kali setiap minggunya. Itulah tadi event Halloween Mobile Legends yang menawarkan banyak skin gratis, tertarik jadi skin hunter?
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
Terkini
-
5 HP Rp2 Jutaan RAM 8 GB Terbaik 2026, Memori Lega untuk Multitasking
-
26 Kode Redeem FC Mobile Minggu 11 Januari 2026: Prediksi OVR 117 dan Bocoran Event Cerita Bangsa
-
52 Kode Redeem FF Terbaru Minggu 11 Januari 2026: Bocoran Event Ramadan dan Klaim Trogon Ruby
-
Terpopuler: Cara Cek HP Disadap, Smartwatch Pengukur Detak Jantung Orang Tua
-
5 HP Vivo Lolos Sertifikasi di Indonesia: Ada iQOO 15R, V70, dan Z11x 5G
-
9 Rekomendasi TWS Sport untuk Lari Terbaik, Harga Murah Mulai Rp100 Ribuan
-
7 Tablet di Bawah Rp5 Juta Ini Bikin Kerja Makin Produktif, Rasa Laptop Canggih!
-
Cara Melacak HP yang Hilang Dalam Keadaan Mati, Manfaatkan Fitur Ini
-
5 HP POCO Harga di Bawah Rp2 Juta Selain POCO C85, Kamera 50 MP Baterai Super Jumbo
-
5 HP Murah POCO Dapat Diskon Besar Januari 2026: Mulai Sejutaan, Memori 256-512 GB