Suara.com - Realme baru saja menghadirkan perangkat AIoT di Indonesia lewat Realme Watch 2 dan Realme Watch 2 Pro.
Dua smartwatch ini diluncurkan bersamaan dengan Realme 8 5G.
"Semua produk AIoT terbaru dari realme ini hadir untuk melengkapi gaya hidup lebih cerdas dengan dukungan teknologi 5G," kata Realme dalam keterangannya, Kamis (17/6/2021).
Spesifikasi Realme Watch 2
Realme Watch 2 memiliki fitur square dial dengan layar 1,4 inci dan resolusi 320x320 piksel.
Jam tangan pintar ini menawarkan watch faces seperti wallpaper yang dapat disesuaikan dan live watch faces.
Perangkat wearable ini dilengkapi dengan 90 Mode Olahraga, antara lain basket, tinju, dance, golf, hiking, bersepeda dalam ruangan, lari di luar ruangan, tenis meja, hingga yoga.
Realme Watch 2 mengemas baterai 315mAh yang menawarkan waktu pengoperasian hingga 12 hari dengan sekali charger.
Charger ini berbentuk mekanik yang dapat ditempel di sisi belakang jam.
Baca Juga: Realme 8 5G Akan Jadi HP 5G Termurah di Indonesia
Selain itu, jam tangan pintar ini dapat digunakan untuk mengontrol perangkat IoT, seperti lampu pintar, AC, speaker Bluetooth, Realme Buds Air, dan Realme buds Q series.
Kemudian, Realme Watch 2 hadir dengan sertifikat IP68 untuk tahan debu dan air.
Namun, perusahaan menyebut jam tangan pintar ini tidak dapat digunakan saat berenang ataupun mandi.
Smartwatch ini juga dilengkapi dengan sensor PPG untuk memantau detak jantung.
Realme mengatakan bahwa perangkat akan mengirimkan peringatan ketika menemukan detak jantung pemakainya terlalu tinggi.
Selain itu, perangkat yang dapat dikenakan mendapat monitor SpO2 serta fitur monitor tidur.
Berita Terkait
-
Triwulan I 2021, 100 Toko Resmi Realme Ditargetkan Berdiri di Indonesia
-
Realme Watch S Pro Resmi Rilis di Indonesia, Segini Harganya
-
Realme Watch S Pro Rp1,699 Juta Satu Jam Lagi Flash Sale, Ini Reviewnya
-
Dua Jam Lagi Muncul di Flash Sale, Ini Review Realme Watch S Pro
-
Muncul di FCC, Spesifikasi Realme Watch 2 Terungkap
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
Terkini
-
Cara Membuat Identitas Kependudukan Digital (IKD) Setara KTP
-
23 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November 2025: Klaim Pemain Bintang dan Koin Gratis!
-
Vivo V70 Muncul di Geekbench, Bawa Chipset Snapdragon 7 Gen 4
-
5 Tokoh Nasional Kecam Gus Elham: Ada Menteri dan Petinggi PBNU
-
4 Rekomendasi HP Gaming Rp1 Jutaan yang Tetap Andal: Memori Lega, Baterai Awet
-
Google Siap Hukum Aplikasi Android yang Boros Baterai
-
Akun Instagram Gus Elham Digembok: Video Viral Cium Bocah Perempuan Menuai Sorotan
-
23 Kode Redeem FF Terbaru 13 November 2025: Segera Klaim Skin, Bundle, dan Diamond Gratis!
-
Samsung Galaxy Z Flip8 Akan Lebih Tipis dan Ringan
-
Realme GT 8 Pro Siap Rilis Global Bulan Ini, Pamer Fitur Kamera