Daftar Hadiah Elite Pass Season 41 Free Fire untuk Anda - Garena Free Fire, kode redeem FF. [Garena Free Fire]
Suara.com - Kabar gembira datang dari game kesayangan kita semua, Free Fire. Elite Pass season 41 telah resmi diluncurkan, dan menghadirkan banyak sekali hadiah menarik. Tentu saja, kami akan sajikan daftar hadiah Elite Pass season 41 yang bisa Anda dapatkan dengan mudah dan cepat.
Bundle dan hadiah yang tersaji dalam Elite Pass Season 41 kali ini dapat dikatakan cukup ekslusif, karena mungkin saja tak akan dikeluarkan setelah event selesai. Maka dari itu, penting untuk Anda mendapatkan semua hadiah ini agar karakter yang Anda miliki semakin keren.
Daftar Hadiah Elite Pass Season 41 Free Fire
- Bundle Sultan of Lapis
Bundle ini memiliki kesan yang unik karena bertemakan kerajaan Arab. Ketika digunakan, karakter Anda akan tampak seperti pangeran atau putri dari Arab yang berkarakter petarung. Untuk mendapatkannya Anda bisa langsung mengikuti event yang diadakan. - Emote Fancy Steps
Selain bundle Sultan of Lapis, Anda juga bisa mendapatkan emote Fancy Steps yang unik pada Elite Pass season 41 kali ini. Perlu diingat, bahwa emote ini menempel pada badge yang didapatkan ketika Anda memiliki Elite Pass season 41 kali ini. Jadi ketika menang, gunakan emote ini ya! - Surfboard Magic Carpet
Tak hanya kostum saja yang bernuansa Arab, namun juga surfboard yang dijadikan hadiah. Surfboard ini secara resmi memiliki naman Magic Carpet yang akan sangat keren ketika Anda gunakan. Bentuknya memang unik, sehingga akan menarik perhatian banyak orang. - Backpack Genie Summoners Sacks
Untuk melengkapi set dengan tema Arab, Anda juga berkesempatan mendapatkan Genie Summoners Sacks. Bentuknya seperti tas serut dengan ornamen khas, sehingga cocok dengan bundle Sultan of Lapis yang ada. - M249 dan Spas Mesmerizing Nights
Pada segmen senjata, terdapat M249 dan Spas dengan desain utama bernama Mesmerizing Nights. - Deathbox Dome of Genie
Lini deathbox akan dihiasi oleh Dome of Genie, yang berbentuk seperti lampu jin yang ada di kartun Aladin. - Motor Bike Mesmerizing Nights
Senada dengan senjata M249 dan Spas yang ada di daftar hadiah Elite Pass season 41 di atas, ada juga motor dengan tema serupa. Bike Mesmerizing Nights jadi salah satu incaran banyak orang untuk hadiah kali ini.
Demikian tadi sedikit informasi mengenai daftar hadiah Elite Pass season 41 yang bisa kami bagikan.
Kontributor : I Made Rendika Ardian
Komentar
Berita Terkait
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- 30 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 28 September: Raih Hadiah Prime Icon, Skill Boost dan Gems Gratis
Pilihan
-
Pertamax Tetap, Daftar Harga BBM yang Naik Mulai 1 Oktober
-
Lowongan Kerja PLN untuk Lulusan D3 hingga S2, Cek Cara Daftarnya
-
Here We Go! Jelang Lawan Timnas Indonesia: Arab Saudi Krisis, Irak Limbung
-
Berharap Pada Indra Sjafri: Modal Rekor 59% Kemenangan di Ajang Internasional
-
Penyumbang 30 Juta Ton Emisi Karbon, Bisakah Sepak Bola Jadi Penyelamat Bumi?
Terkini
-
12 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 Oktober 2025, Klaim Gratis 2.000 Gems dan Icon Hernandez OVR 108
-
Ransomware Mengintai? Google Drive Luncurkan Fitur AI Pendeteksi dan Pemulih Otomatis
-
Ghost of Yotei Tetap Berakar di Jepang dan Pertahankan Samurai, Seri Lain Sama
-
Pakai Dimensity 8400 Ultra, Segini Skor AnTuTu Xiaomi 15T
-
Fitur Kamera Vivo V60e Terungkap: Tawarkan Sensor 200 MP dengan 30x SuperZoom
-
10 Kode Redeem Mobile Legends 1 Oktober: Skin Epic Valentina, Diamond Gratis, dan Token Mystic Clash
-
Redmi TV X 2026 Rilis dengan Harga Miring, Usung Layar Mini LED 85 Inci
-
25 Kode Redeem FF 1 Oktober 2025: Diamond, Bundle Firefall, dan Skin Langka Bisa Kamu Klaim Gratis!
-
BMKG Ungkap Penyebab Gempa Sumenep M 6.5: Sesar Aktif Bawah Laut, Mekanisme Thrust Fault
-
5 Prompt Gemini AI Foto Pakai Hanbok ala Korea untuk Sendiri dan Pasangan, Hasil Tampak Asli