Suara.com - Mora dan Primogems adalah item penting dalam game Genshin Impact karena bisa digunakan untuk berbagai keperluan.
Biasanya, pemain harus melakukan pembelian untuk bisa mendapatkan Mora dan Primogems.
Namun dengan adanya kode redeem Genshin Impact 22 Oktober 2021, pemain dapat mengklaim Mora serta Primogems secara gratis.
Berikut ini daftar kode redeem Genshin Impact yang bisa diklaim pemain berdasarkan video yang diunggah saluran YouTube Studio Games:
- LBNDKG8XDTND
- NB6VKHQWVANZ
- BSNUJGQFUTPM
- GENSHINGIFT
Sama seperti kode redeem pada umumnya, kode redeem Genshin Impact di atas kemungkinan memiliki batas waktu pemakaian.
Oleh karena itu, disarankan pemain untuk segera mengklaim kode redeem Genshin Impact 22 Oktober 2021 sebelum limit.
Untuk menggunakan kode redeem Genshin Impact 22 Oktober 2021 pun sangat mudah.
Terdapat dua cara untuk mengklaim hadiahnya, yaitu melalui akun PlayStation dan langsung dari situs Genshin Impact.
Berikut ini kedua cara yang bisa dilakukan pemain untuk mengklaim hadiah menggunakan kode redeem Genshin Impact:
Baca Juga: Pemburu Chicken Dinner! Klaim Kode Redeem PUBG Mobile 22 Oktober 2021
1. Situs resmi Genshin Impact
Akses situs resmi Genshin Impact Code Redemption atau kunjungi laman https://genshin.mihoyo.com/en/gift. Kemudian masuk dengan ID miHoYo pemain.
Selanjutnya, pilih server yang disesuaikan dengan akun milik pemain > masukkan nickname karakter dan isi kode redeem di atas dalam kotak Redemption Code. Terakhir, klik Redeem.
2. PlayStation
Buka akun Genshin Impact di PlayStation, pilih Settings > Account > klik opsi Redeem Now > masukkan salah satu kode redeem di atas > klik Exchange.
Jika berhasil mengklaim kode redeem Genshin Impact 22 Oktober 2021, hadiah akan dikirim melalui email dalam game.
Berita Terkait
-
Belasan Kode Redeem FF 22 Oktober 2021 yang Bisa Segera Diklaim!
-
Masih Berlaku! Ini Kode Redeem Free Fire 22 Oktober 2021
-
Jangan Terlewat! Klaim Kode Redeem Valorant Oktober 2021
-
Ada Weapon Gratis, Berikut 5 Kode Redeem FF 21 Oktober 2021
-
Gamers Merapat! Ada 10 Kode Redeem Call of Duty Mobile 21 Oktober 2021
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
40 Kode Redeem FF 30 Januari 2026: Klaim Katana Cosmic dan Kemeja Putih Langka
-
25 Kode Redeem FC Mobile 30 Januari 2026: Panen Gems dan Pemain TOTY Gratis
-
Terpopuler: 5 HP Layar Amoled 120hz Termurah hingga Tier List Hero Mobile Legends 2026
-
5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
-
3 Pilihan HP Xiaomi dengan Kamera Terbaik Melebihi iPhone, Harga Mulai Rp3 Jutaan!
-
Budget 3 Juta, Mending Beli HP iPhone atau Samsung? Ini Pilihannya
-
5 Smartwatch Murah di Bawah Rp500 Ribu yang Ada Fitur Hitung Langkah Akurat
-
65 Kode Redeem FF Terbaru 29 Januari: Klaim Skin SG2, Asphalt Crusher, dan Gojo Bundle
-
5 Tablet untuk Main Game Love and Deepspace, Grafik Jernih buat Lihat 'Pacar Virtual'
-
Harga Realme P4 Power Rp4 Jutaan: Bawa Baterai Jumbo 10.001 mAh dan Dimensity 7400