Suara.com - Instagram berencana menghadirkan fitur baru yang memungkinkan pengguna menambahkan moderator dalam IG Live, platform untuk live streaming atau siaran langsung.
Fitur ini pertama kali ditemukan oleh pengembang aplikasi Alessandro Paluzzi. Lewat Twitter, ia menampilkan screenshot berisi opsi penambahan moderator di IG Live.
"Instagram sedang mengerjakan kemampuan untuk menambahkan moderator ke video live," kata Paluzzi @alex193a, dikutip dari NDTV, Kamis (18/11/2021).
Tujuan adanya moderator ini untuk membantu host live streaming dalam mengelola komentar.
Nantinya, opsi moderator akan dikembangkan hingga bisa mematikan komentar, izin untuk bergabung, mengajukan pertanyaan, dan lainnya.
Saat ini, Instagram memang belum menyediakan peran moderator di platform live streaming tersebit.
Alhasil, peran ini hanya bisa dilakukan pengguna yang melakukan live streaming.
Di sisi lain, Instagram juga disebut tengah menguji fitur baru yang memungkinkan pengguna menyukai (like) Stories.
Dalam tweet terpisah, Paluzzi mengungkap bagaimana opsi like sudah muncul di daftar berisi siapa yang melihat Stories.
Dikarenakan masih uji coba, Instagram diyakini masih dalam tahap pengembangan. Belum diketahui kapan dua fitur ini meluncur ke publik.
Baca Juga: Kebun Binatang Bandung Minta Warganet Unfollow Akun Instagram @bandung_zoological
Berita Terkait
-
Verifikasi Akun Instagram akan Gunakan Video Selfie
-
Modal 20 Ribu Modifikasi Action Figure, Pria di Kuta Bali Kini Bisa Raup Omzet Rp 8 Juta
-
KEP1ER Sukses Capai 1 Juta Pengikut Instagram dalam Waktu 26 Hari!
-
Instagram Bisnis Oura dan Donkey Menghilang, "Oknum Nakal" Kembali Berulah?
-
Duo Santri Jalan ke Mal, Sikap Santunnya Banjir Pujian Warganet
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
Terkini
-
7 HP Kamera AI Terbaik Harga Rp1 Jutaan, Foto Auto Jernih Tanpa Editing
-
4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
-
Spesifikasi Up Phone, HP Buatan Indonesia yang Desainnya Mirip iPhone
-
5 HP Rp2 Jutaan Kamera Terbaik 2026 untuk Konten Kreator
-
Cara Membuat Subtitle Otomatis di CapCut untuk Video TikTok dan Instagram
-
Apa Perbedaan iPad Air dari iPad Pro? Ini 5 Rekomendasi Terbaik
-
Daftar Harga iPhone Januari 2026, Benarkah Lebih Mahal?
-
5 HP Murah di Bawah Rp1 Juta yang Masih Layak Pakai di 2026
-
5 Tablet Rp2 Jutaan SIM Card Terbaik 2026, Fleksibel untuk Pelajar dan Pekerja
-
5 HP Rp2 Jutaan RAM 8 GB Terbaik 2026, Memori Lega untuk Multitasking