Suara.com - Instagram Reels meluncurkan fitur bernama Reels Virtual Reply.
Fitur ini memungkinkan pengguna membalas komentar langsung dengan video baru yang diunggah ke Reels.
Saat mau membalas komentar, pengguna Instagram Reels bisa memilih opsi baru yang memungkinkan mereka menanggapinya dengan video.
Nantinya, komentar ini akan dimunculkan di video Reels dalam bentuk stiker.
"Anda sekarang dapat membalas komentar dengan Reels dan komentar akan muncul sebagai stiker," kata Instagram dalam pengumuman yang disampaikan via Twitter, dikutip dari Techcrunch, Kamis (16/12/2021).
Komentar dalam bentuk stiker ini akan menampilkan isi sekaligus nama akun yang menanggapi.
Stiker tersebut juga bisa diubah warna atau dipindahkan ke lokasi yang diinginkan kreator.
Jika stiker itu diketuk, maka pengguna akan diarahkan ke komentar yang ditulis dalam video sebelumnya.
Fitur baru Instagram Reels sendiri sejatinya mirip dengan yang sudah ada di pesaing, TikTok.
Baca Juga: Mirip TikTok, Instagram Reels Rilis 2 Fitur Baru
Platform video pendek asal China itu telah menghadirkan fitur sejak 2020 lalu.
Dengan kepopuleran TikTok, tak mengherankan jika Instagram Reels menghadirkan fitur serupa untuk menyaingi platform tersebut.
Berita Terkait
-
Cara Menyembunyikan Jumlah Like di Instagram, Gampang Banget!
-
V BTS Pecahkan Dua Rekor Pengikut Tercepat di Guinness World Record
-
Instagram Akan Kembalikan Urutan Feed Sesuai Kronologis
-
Cetak Rekor, V BTS Jadi Satu-satunya Pria Korea yang Masuk Top 1000 Instagram Influencer
-
Semua Anggota BLACKPINK Masuk Daftar Musisi Paling Berpengaruh di Instagram
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
21 Kode Redeem FC Mobile 11 Januari 2026, Dapatkan Ribuan Gems hingga Pemain Legendaris
-
Daftar 28 Kode Redeem FF 11 Januari 2026, Cek Bocoran Event Ramadan Lost Treasure
-
7 HP Kamera AI Terbaik Harga Rp1 Jutaan, Foto Auto Jernih Tanpa Editing
-
4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
-
Spesifikasi Up Phone, HP Buatan Indonesia yang Desainnya Mirip iPhone
-
5 HP Rp2 Jutaan Kamera Terbaik 2026 untuk Konten Kreator
-
Cara Membuat Subtitle Otomatis di CapCut untuk Video TikTok dan Instagram
-
Apa Perbedaan iPad Air dari iPad Pro? Ini 5 Rekomendasi Terbaik
-
Daftar Harga iPhone Januari 2026, Benarkah Lebih Mahal?
-
5 HP Murah di Bawah Rp1 Juta yang Masih Layak Pakai di 2026