Suara.com - Tahun 2021 sudah mendekati akhir, beberapa hari lagi kita akan diajak berganti tahun menjadi 2022. Akan ada beberapa cuti tahunan yang diberikan, meskipun mungkin tidak sepanjang tahun-tahun sebelumnya.
Menghabiskan Natal dan tahun baru bersama keluarga menjadi menjadi impian semua orang, akan tetapi pergi bersama kekasih di hari libur juga pilihan yang tidak salah.
Jelang tutup tahun, mungkin banyak di antara kamu yang belum memiliki pasangan untuk mengisi hari libur.
Tenang saja, ada beberapa aplikasi kencan yang bisa kamu manfaatkan untuk mengatasi masalahmu tersebut. Cek lima aplikasi kencan berikut ini, biar libur natal dan tahun baru (Nataru) bagi lajang nggak sendirian lagi:
1. Tinder
Aplikasi yang satu ini sudah tak perlu diragukan lagi. Bisa dibilang, Tinder merupakan aplikasi kencan pertama yang populer di Indonesia.
Banyak orang telah menemukan pujaan hatinya melalui aplikasi ini. Aplikasi ini punya fitur Hot Takes yang memberikan kesempatan mengobrol secara singkat sebelum memutuskan untuk match.
2. Bumble
Bumble diciptakan oleh mantan pegawai Tinder. Berbeda dengan Tinder, Bumble ini sangat ramah terhadap perempuan.
Baca Juga: Jelang Libur Nataru, Dirjen Perhubungan Darat Sebut Pembatasan untuk Kendaraan Bermotor
Jika kamu perempuan, maka kamu akan diberi kesempatan untuk memulai obrolan lebih dahulu.
3. Badoo
Banyak orang belum tahu aplikasi kencan yang satu ini. Padahal, sudah banyak orang menggunakan Badoo untuk mencari belahan hatinya.
Satu hal yang menarik dari Badoo adalah pembatasan berkirim pesan. Kamu hanya akan dikirimi maksimal dua pesan oleh orang lain.
Kecuali jika kamu sudah membalas pesan tersebut, maka kalian bisa bercakap-cakap secara lebih panjang.
4. Coffee Meets Bagel
Berita Terkait
-
Dating Apps dan Kesepian di Tengah Keramaian Kota
-
Libur Nataru, Internet Melonjak! Trafik Telkomsel Naik 12,42 Persen
-
Fuji Hebohkan Medsos Lewat Video Motoran Bareng Pria, Pacar Baru?
-
Libur Nataru, Data Streaming dan Gim Buat Trafik Jaringan XLSMART Melonjak Tajam
-
Beli Xpander 2022 Bekas? Cek Konsumsi BBM Irit, Spek dan Pajak Lengkap!
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- Resmi Gabung Persib, Bojan Hodak Ungkap Jadwal Latihan Kurzawa dan Kedatangan Markx
Pilihan
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
Terkini
-
HP Orang Tua Sering Muncul Iklan Aneh? Ini 6 Cara Hapus Iklan di HP Android
-
Redmi Turbo 5 Meluncur 29 Januari: Bawa Baterai 7.560 mAh, Harga Kompetitif
-
7 Tablet Memori 512 GB Murah RAM Melimpah, Desain dan Multitasking Enteng
-
Daftar Kode Redeem TheoTown Januari 2026: Cara Dapat Diamond Gratis Tanpa Ribet!
-
PUBG Mobile Raih Rekor Dunia dari Lapangan Banteng Jakarta
-
Bocoran Tampilan dan Fitur Android 17, Desain 'Liquid Glass' Mirip iOS
-
63 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 28 Januari: Sikat Gloo Wall Gojo dan Bundle Sukuna
-
Infinix Note Edge 5G vs Redmi Note 15 5G: Duel HP Rp3 Jutaan Paling Panas di Awal 2026!
-
Cara Meningkatkan Budaya di TheoTown agar Kota Lebih Maju dan Warga Bahagia
-
5 HP Murah Redmi dan POCO Memori 256 GB Januari 2026: Cuma Rp1 Jutaan, Chip Kencang