Suara.com - Asisten pintar buatan Amazon, Alexa, menyarankan anak perempuan berusia 10 tahun melakukan tantangan berbahaya yang disebut Penny Challenge.
Kisah ini diungkap oleh ibu dari sang anak, Kristin Livdahl. Saat itu, anaknya bosan dan akhirnya meminta tantangan ke asisten pintar Alexa.
"Kami melakukan beberapa tantangan fisik seperti berbaring dan berguling memegang sepatu, dari guru olahraga di YouTube sebelumnya. Dia hanya ingin yang lain," kata Livdahl, dikutip dari BBC, Senin (3/1/2022).
Saat itulah, anaknya meminta challenge dari Alexa. Diketahui Penny Challenge adalah tren berbahaya yang beredar di TikTok dan media sosial sejak 2020 lalu.
Penny Challenge adalah tantangan yang mengharuskan seseorang memasang charger ponsel ke soket listrik.
Setelahnya, mereka mesti membuat percikan dengan menyentuh garpu yang terbuka lewat satu sen koin.
Akibat itu, logam yang menghantarkan listrik dapat menyebabkan hal berisiko seperti kesetrum, kebakaran, dan kerusakan lainnya.
Livdahl mengaku bahwa ia sempat mencegah Alexa menyarankan challenge itu. Untungnya sang anak terlalu pintar dan menolak tantangan tersebut.
Amazon kemudian mengatakan bahwa perusahaan telah memperbarui Alexa untuk mencegah asisten pintar merekomendasikan tantangan berbahaya semacamnya di kemudian hari.
Baca Juga: 6 Situs Ranking Pengganti Alexa.com Terbaik
"Segera setelah kami menyadari kesalahan ini, kami mengambil tindakan cepat untuk memperbaikinya. Kepercayaan pelanggan adalah hal terpenting dari semua yang kami lakukan, dan Alexa dirancang untuk memberi informasi yang akurat, relevan, dan bermanfaat ke pelanggan," kata Amazon.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
HP Murah Realme C85 Series Lolos Sertifikasi di Indonesia, Bawa Baterai 7.000 mAh
-
Oppo Find X9 dan Find X9 Pro Resmi ke RI, Harga Mulai Rp 15 Juta
-
Penjualan Battlefield 6 Tembus 10 Juta Kopi, Analis Sebut Masih Sulit Kalahkan Game COD
-
7 Smartwatch Murah yang Bisa Hitung Kalori: Praktis Pantau Diet, Harga Mulai Rp200 Ribuan
-
Meluncur Bulan Ini, Vivo Y500 Pro Bawa Memori 512 GB dan Kamera 200 MP
-
Link Live Streaming Supermoon 5 November 2025: Amati 'Fenomena Bulan Besar' Lebih Dekat
-
7 Rekomendasi Tablet Android Killer! Performa Tak Kalah dari iPad, Harga Mulai 1 Jutaan
-
23 Kode Redeem FC Mobile 5 November: Klaim Hadiah Rank Up, Player Pack, dan Gems Gratis Sekarang!
-
Redmi Turbo 5 Lolos Sertifikasi: Diprediksi Pakai Dimensity 8500, Skor AnTuTu Tinggi
-
Laris Lampaui Konsol Lain, Nintendo Switch 2 Terjual 10 Juta Unit dalam 4 Bulan