Suara.com - Genshin Impact versi 2.4 terbaru memiliki achievement atau pencapaian tersembunyi, yang akan memberikan hadiah berupa Primogems kepada pemain (Travelers sebutan pemain Genshin Impact) jika berhasil menyelesaikannya.
Dilansir dari Sportskeeda, Rabu (12/1/2022), berikut ini lima achievement teratas di Genshin Impact yang mungkin terlewatkan oleh Travelers:
1. Not Flyin' Away This Time
Achievement Not Flyin' Away This Time dapat diperoleh dengan menangkap Crystal Fly menggunakan Omni-Ubiquity Net.
Travelers dapat melengkapi barang ini melalui inventaris Gadget dan menggunakannya di depan Crystal Fly.
2. All is Well
Achievement All is Well merupakan pencapaian time-gate, di mana Travelers harus melakukan berbagai tugas dalam tiga hari.
Hari pertama mengharuskan Travelers untuk berbicara dengan Chef Mao dan Wang Ping'an untuk memulai questline.
Pada hari kedua, Travelers akan diminta untuk menjaga Treasure Hoarder.
Baca Juga: Siap-siap Dihujani Primogems, Klaim Kode Redeem Genshin Impact 12 Januari 2022
Kemudian hari terakhir, achievement akan dibuka dengan memberikan dupa kepada Pervases di dalam kuil.
3. The Ill-Starred Legacy of Iwakura
Travelers harus muncul di titik jalan pertama yang terletak di dalam Serpent's Bowels dan mencari air terjun di sebelah kiri.
Travelers dapat mengambil pedang dan dikembalikan ke kuburan yang terletak di Byakko Plain.
Achievement tersembunyi akan diberikan kepada Travelers tepat setelah pemain berinteraksi dengan kuburan.
Sebelum melakukan achievement ini, Travelers harus menyelesaikan Iwakara Out.
Berita Terkait
-
Ratusan Primogems Gratis, Klaim Kode Redeem Genshin Impact 29 Desember 2021
-
Travelers, 3 Cara Top Up Genshin Impact Aman!
-
Travelers, Cek Kode Redeem Genshin Impact 28 Desember 2021 yang Masih Aktif
-
Klaim Ratusan Primogems lewat Kode Redeem Genshin Impact 27 Desember 2021
-
Perhatian Travelers! Bocoran Genshin Impact 2.4, Jadwal Rilis dan Hero Baru
Terpopuler
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Bukan Akira Nishino, 2 Calon Pelatih Timnas Indonesia dari Asia
- Diisukan Cerai, Hamish Daud Sempat Ungkap soal Sifat Raisa yang Tak Banyak Orang Tahu
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
Pilihan
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
-
Heboh Kasus Ponpes Ditagih PBB hingga Diancam Garis Polisi, Menkeu Purbaya Bakal Lakukan Ini
-
Makna Mendalam 'Usai di Sini', Viral Lagi karena Gugatan Cerai Raisa ke Hamish Daud
-
Emil Audero Akhirnya Buka Suara: Rasanya Menyakitkan!
Terkini
-
20 Kode Redeem FC Mobile 24 Oktober: Klaim Hadiah Langka dari Event Footyverse dan Liga Champions!
-
Oppo Reno 15 Series Bakal Hanya Punya Dua Model? Bye Reno 15 Pro Max
-
2 Seri Funism Terbaru Resmi Hadir ke Indonesia
-
Kalodata Dorong Pelaku TikTok Shop Kian Moncer di Dunia Bisnis Digital lewat Ajang Ini
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
TV Samsung: Bukan Sekadar Nonton! Karaoke, Art TV, Bahkan Tenangkan Anjing Peliharaan
-
10 Kode Redeem FF 24 Oktober 2025: Dapatkan Skin SG2, Emote, dan Bundle Nusantara Gratis!
-
Cara Menghapus File Lainnya di HP Xiaomi, Bersih-Bersih dari Sampah
-
7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
-
Grand Final Piala by.U 2025: Ajang Bergengsi yang Satukan Ambisi dan Teknologi Anak Muda Indonesia