Suara.com - Siapa yang tak kenal Yakuza? Dalam bahasa Jepang berarti gokudo, nama dari sindikat terorganisir di Jepang.
Organisasi ini sering juga disebut mafia Jepang, karena ada kesamaan dengan bentuk organisasi yang asalnya dari Italia itu.
Sebagai organisasi papan atas, Yakuza sangatlah tertutup. Oleh sebab itu, banyak penggemar Yakuza yang berharap ada anime yang punya tema sama dengan Yakuza.
Dengan begitu, sedikit banyak mereka akan tahu bagaimana Yakuza ini dibentuk, diorganisir dan bekerja.
Tim Hitekno.com, jaringan Suara.com sudah mendaftar lima anime yang layak tonton bagi penyuka Yakuza. Berikut ini adalah daftarnya:
1. Gokusen (2004)
Anime ini bercerita tentang cucu dari bos Yakuza, Kumiko, yang merupakan pewaris "bisnis keluarga".
Sayangnya Kumiko tidak tertarik berbisnis karena ia sangat ingin menjadi guru. Kumiko lantas mengejar mimpinya dan berhasil menjadi wali kelas Kelas 4-2 yang merupakan kelas berandalan.
Kumiko menyembunyikan identitas Yakuzanya untuk membuat murid-muridnya menjadi individu yang lebih baik. Meski pada akhirnya, beberapa murid curiga juga.
Baca Juga: Mobile Legends Rilis Skin Bertema Anime untuk Hero Layla dan Fanny
2. Phantom: Requiem For The Phantom (2009)
Film ini bercerita tentang kehidupan Ein, seorang pembunuh yang mengalami amnesia. Dia lantas berhubungan dengan karakter bernama Zwei yang saksi salah satu pembunuhan Inferno yang dicuci otak untuk menjadi seorang pembunuh sendiri.
Pengambilan tema pembunuhan dan spionase yang menarik ini memang memberikan sentuhan unik pada genre anime gangster/kejahatan.
3. Gangsta (2015)
Anime Gangsta ini megambil latar tempat di kota Ergastulum, surga bagi mafia dan organisasi kriminal lainnya.
Tokoh protagonisnya bernama Nicolas Brown dan Worick Arcangelo yang bekerja sebagai "handymen", atau tentara bayaran.
Berita Terkait
-
Rilis Visual Perdana, Anime Dark Fantasy Yuri Ini Siap Mengudara Juli 2026
-
5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
-
The World Is Dancing Diadaptasi Anime TV, Kisah Awal Teater Noh Tayang 2026
-
Petals of Reincarnation Ungkap Trailer dan Cast Baru Jelang Tayang April
-
Petals of Reincarnation Ungkap Trailer dan Cast Baru Jelang Tayang April
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
53 Kode Redeem FF Terbaru 24 Januari 2026, Banjir Item Jujutsu Kaisen Gratis
-
Adu Chipset Dimensity 8450 vs Snapdragon 8 Gen 3: 'Jantungnya' HP Flagship, Mana Paling Gacor?
-
Oppo Reno 15 vs iPhone 15: Duel HP Kelas Menengah Premium, Siapa Juaranya?
-
30 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 24 Januari 2026, Hadiah TOTY Siap Diklaim Gratis
-
Jangan Buru-buru Ganti Baterai! Ternyata Ini 5 Alasan Utama HP Sering Mati Mendadak
-
5 Tablet dengan Stylus Pen di Bawah Rp2 Juta untuk Anak Menggambar: Layar Nyaman Spek Mumpuni
-
7 HP Murah di Bawah Rp1 Juta Terbaik: Spek Tinggi dengan Baterai Badak
-
Grab Boyong UMKM Medan ke Panggung World Economic Forum 2026
-
Bocoran Harga Vivo V70 Series, Siap Masuk ke India dan Indonesia
-
AXIS Luncurkan Fitur Convert Pulsa: Ubah Rp1.000 Jadi Kuota Data!