BTR Kyy [btr_kyy]
Suara.com - Buat pencinta tim Bigetron Esports, tentu saja akan sering mendengar salah satu pro player mereka bernama BTR Kyy.
Apalagi jika mengikuti perjuangan tim Bigetron pada MPL 5. Meski semula tidak terlalu dikenal, namun nama BTR Kyy mencuri perhatian pada ajang tersebut.
Meski demikian hingga kini masih banyak yang bertanya-tanya tentang profil dan biodata BTR Kyy. Tim Hitekno.com, jaringan Suara.com, telah merangkum beberapa informasinya:
- BTR Kyy memiliki nama asli Hengky Gunawan.
- BTR Kyy adalah pro player kebanggaan Indonesia yang lahir di Pontianak 9 November 2003. Artinya BTR Kyy baru berusia 19 tahun.
- BTR Kyy resmi gabung ke Bigetron Esports pada 2022.
- Ia menjadi anggota Bigetron Alpha, tim yang kerap bertengger di papan atas berbagai kompetisi esports Tanah Air.
Skill dan prestasi BTR Kyy
- Hal yang membuat BTR Kyy menjadi jago banget dalam permainan Mobile Legend karena dirinya suka banget mencoba banyak hero.
- Namun beberapa hero favorit BYT Kyy adalah Grock, Chou, Claude.
- Tentu saja pilihan sangat cocok karena posisi BTR Kyy adalah sebagai Support/Tank.
- BTR Kyy sukses Bigetron jadi runner up di MPL Season 7.
Media sosial
- Jika masih penasaran dan ingin mengenal lebih dekat BTR Kyy, bisa kepoin atau bahkan follow akun media sosialnya.
- Bisa follow akun Instagram BTR Kyy dengan nama akun @btr_kyy. Tenang saja, kamutak akan tersesat karena akun Instagram aslinya sudah bercentang biru.
Damai Lestari
Komentar
Berita Terkait
-
Biodata dan Agama Beby Prisillia, Istri Onadio Leonardo yang Ikut Ditangkap Polisi Terkait Narkoba
-
Biodata dan Latar Belakang Della Sabrina, Istri Irfan Hakim yang Ingin ke Gaza
-
Biodata dan Agama Onadio Leonardo, Ditangkap Polisi Karena Narkoba
-
Biodata dan Agama Hamish Daud, Kabarnya Digugat Cerai Raisa Andriana
-
Biodata dan Agama Harry Vaughan, Aktor Asmara Gen Z yang Jadi Pujaan
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
7 Rekomendasi HP 3 Jutaan untuk Gaming, Cocok untuk Anak Sekolah hingga Dewasa Muda
-
21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 5 November: Klaim Pemain 111-113 dan Belasan Ribu Gems
-
Moto G67 Power Rilis: HP Murah dengan Kamera Sony dan Baterai 7.000 mAh
-
5 Pilihan HP 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik untuk Multitasking dan Gaming
-
YouTube Hipnotis Masyarakat! Waktu Nonton Melonjak 20%, Siapa Sangka Ini Alasannya
-
HP Murah Realme C85 Series Lolos Sertifikasi di Indonesia, Bawa Baterai 7.000 mAh
-
Oppo Find X9 dan Find X9 Pro Resmi ke RI, Harga Mulai Rp 15 Juta
-
Penjualan Battlefield 6 Tembus 10 Juta Kopi, Analis Sebut Masih Sulit Kalahkan Game COD
-
7 Smartwatch Murah yang Bisa Hitung Kalori: Praktis Pantau Diet, Harga Mulai Rp200 Ribuan
-
Meluncur Bulan Ini, Vivo Y500 Pro Bawa Memori 512 GB dan Kamera 200 MP