Suara.com - WhatsApp merilis Browser Extention untuk aplikasi versi Web agar keamanannya lebih terjaga.
Peluncuran ini mengingat semakin banyaknya pengguna setelah fitur "multidevice" diluncurkan, sehingga meeka akan lebih aman saat menggunakan layanan pesan ini.
Sebagaimana Antara melansir laman GSM Arena, Minggu (13/3/2022), beberapa waktu lalu WhatsApp mengenalkan fitur "multidevice" dalam bentuk aplikasi beta.
Kehadiran aplikasi beta itu pun rupanya mendapatkan sambutan hangat sehingga setelah meluncurkan dukungan multi-perangkat, terlihat peningkatan jumlah login web WhatsApp
Akhirnya anak perusahaan Meta itu memilih meluncurkan "extension browser" bernama "Code Verify".
Add-on itu nantinya berfungsi memastikan versi Web WhatsApp agar dapat aman untuk enkripsi "end-to-end".
Secara garis besar aplikasi WhatsApp Web memang kurang tahan terhadap serangan siber maka diperlukan pengamanan tambahan.
Ekstensi browser itu sendiri sangat sederhana. Kehadirannya hanya membandingkan kode hash yang disajikan dengan yang diunggah ke Cloudflare yang terpercaya dan aman.
Jika semuanya baik-baik saja, ekstensi akan memberi lampu hijau untuk melanjutkan percakapan pengguna.
Baca Juga: Agar Bertukar Pesan Tetap Lancar, Berikut Cara Mudah Update WhatsApp ke Versi Terbaru
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- Sabrina Chairunnisa Ingin Sepenuhnya Jadi IRT, tapi Syaratnya Tak Bisa Dipenuhi Deddy Corbuzier
Pilihan
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
Terkini
-
23 Kode Redeem FC Mobile 2 November: Dapatkan Player Pack UCL, Rank Up Point, dan XP Trainer
-
23 Kode Redeem FF 2 November: Segera Klaim Skin SG2, Bundle, Diamond, dan Gloo Wall Gratis
-
5 Tablet Android dengan SIM Card yang Murah dan Praktis, Mulai Rp 1 Jutaan
-
5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
-
Cara Blur WhatsApp Web dengan Mudah, Anti Intip Saat di Kantor
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
MediaTek Dimensity 6400 Setara Chipset Apa? Bersaing dengan Snapdragon Berapa?
-
Intip Harga HP Infinix per November 2025, Spek Terbaik Mulai Rp1 Jutaan
-
18 Kode Redeem FC Mobile 2 November 2025, Klaim Pemain Gratis OVR 113 Terbatas
-
40 Kode Redeem FF 2 November 2025 Bikin Akun Kamu Wangi Seharian, Luck Royale Voucher Gratis