Suara.com - Twitter tengah menguji 'Liked by Author' baru. Label ini mirip dengan 'Liked by Creator' yang muncul di aplikasi TikTok.
Juru bicara Twitter mengonfirmasi kalau pihaknya tengah menguji label baru, untuk membantu memberikan konteks kepada pengguna terkait tweet yang mereka lihat.
Sayangnya, mereka masih enggan memberikan informasi lanjutan terkait label baru Twitter ini.
Sebagaimana diungkap Techcrunch, Senin (16/5/2022), ketika pengunggah tweet menyukai balasan (reply), itu akan ditandai dengan label yang bisa dilihat pengguna yang mendapatkan like maupun akun lain.
Meskipun belum dikonfirmasi apakah pengujian itu dilakukan secara global, laporan menyebut kalau pengguna di beberapa negara sudah menemukan label tersebut.
Label baru ini dinilai bisa mengganggu sebagian pengguna sebagai pengalih perhatian atau tidak terlalu diperlukan untuk tweet yang ramai ditanggapi.
Tapi di sisi lain, beberapa pengguna mungkin menyukainya karena tweet mereka disukai oleh akun populer contohnya artis.
Label ini juga berguna bagi pengunggah tweet apabila hanya ingin menanggapi tanpa harus membalasnya.
Dikarenakan label itu masih dalam tahap pengujian, belum diketahui apakah Twitter berencana meluncurkannya secara resmi ke seluruh pengguna.
Berita Terkait
-
Elon Musk Tunda Akuisisi Twitter, Ada Apa?
-
Fitur Baru Twitter Sekarang Bisa Atur Percakapan
-
Mengumpat Fitur Baru Twitter, Akun Warganet Ini Langsung "Dihukum"
-
Fitur Baru Twitter, Bikin Anda Berpikir Ulang sebelum Men-Retweet Artikel
-
Fitur Baru Twitter Paksa Pengguna Berpikir Ulang saat Akan Umbar Kata Kasar
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
6 Smartwatch dengan GPS Paling Murah untuk Pencinta Aktivitas Outdoor
-
5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
-
POCO M8 5G Lolos Sertifikasi di Indonesia, HP Murah Anyar dengan Baterai Jumbo
-
25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 November: Raih Glorious 107-115 dan Ribuan Gems
-
5 Rekomendasi Tablet Gaming Terbaik 2025, Performa Selevel Konsol
-
Honor Watch X5 Rilis sebagai Pesaing Redmi Watch: Harga Terjangkau dengan GPS
-
Rover NASA Temukan Batu Misterius di Mars, Diduga Berasal dari Luar Planet
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
-
POCO X8 Pro Siap Masuk ke Indonesia: Usung Chipset Kencang, Skor AnTuTu Tinggi
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik November 2025, Cocok Buat PUBG Mobile