Suara.com - Hunter x Hunter adalah salah satu anime Shounen paling ikonik sepanjang masa. Pengisahan cerita, pengembangan karakter, musik, dan sistem kekuatan semuanya disusun secara rapi dan membuat penggemar terpesona.
Sesuai judulnya, manga ini menceritakan tentang petualangan para hunter menjelajahi dunia.
Dalam anime ini, Hunter tak lain adalah sebutan untuk para pemburu harta karun. Petualangan mencari harta karun dalam seri manga ini bukanlah petualangan biasa.
Penonton akan menemukan berbagai kejadian ekstrem, baik pengkhianatan hingga pembunuhan di anime ini.
Beberapa anime terkenal juga disusun dengan ide yang hampir mirip. Dan judul-judul ini layak ditonton bagi penggemar Hunter x Hunter:
1. Naruto
Anime Naruto menceritakan kisah Naruto Uzumaki, seorang ninja muda yang mencari pengakuan dari rekan-rekannya dan bercita-cita menjadi Hokage, pemimpin desanya .
Kisah ini diceritakan dalam dua bagian, set pertama di tahun-tahun pra-remaja Naruto, dan yang kedua di masa remajanya.
Dan jika penggemar belum puas dengan Naruto, bisa lanjut menyaksikan cerita anaknya, Boruto.
Baca Juga: Anime One Piece: Siapakah Musuh Luffy Selanjutnya?
2. Bleach
Bleach mengisahkan Ichigo Kurosaki, seorang pelajar SMA berambut jingga, yang terpaksa menjadi shinigami (dewa kematian versi Jepang) pengganti.
Itu dilakukan setelah menyelamatkan Rukia Kuchiki, seorang shinigami yang sedang bertugas di dunia manusia untuk mengalahkan roh jahat Hollow.
Si karakter utama ini akan mengalami banyak kasus yang membuatnya hampir menyerah dalam profesinya sebagai dewa kematian.
3. One Piece
Siapa sih yang nggak kenal anime ini? One Piece menceritakan tentang kru bajak laut Topi Jerami yang dipimpin Monkey D. Luffy.
Tag
Berita Terkait
-
Film Anime 100 Meters Tembus Top 10 Global Netflix Kategori Non-Inggris
-
Anime Coming-of-age The Ramparts of Ice Siap Tayang April di Netflix
-
Anime Legendaris 5 Centimeters Per Second Tayang Ulang Januari 2026, Ini Sinopsisnya!
-
Pamit dari RCTI, Doraemon Segera Tayang di Stasiun TV Lain
-
Scarlet Karya Mamoru Hosoda Pimpin Nominasi Jepang di Annie Awards 2026
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
33 Kode Redeem FF Aktif 12 Januari 2026, Bundle Ryomen Sukuna Siap Hadir
-
26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 12 Januari 2026, Ada Bocoran Pemain OVR 117 di Event TOTY
-
Terpopuler: Kode Redeem FC Mobile Terbaru Banjir Hadiah, HP RAM 8 GB di Bawah Rp1,5 Juta
-
21 Kode Redeem FC Mobile 11 Januari 2026, Dapatkan Ribuan Gems hingga Pemain Legendaris
-
Daftar 28 Kode Redeem FF 11 Januari 2026, Cek Bocoran Event Ramadan Lost Treasure
-
7 HP Kamera AI Terbaik Harga Rp1 Jutaan, Foto Auto Jernih Tanpa Editing
-
4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
-
Spesifikasi Up Phone, HP Buatan Indonesia yang Desainnya Mirip iPhone
-
5 HP Rp2 Jutaan Kamera Terbaik 2026 untuk Konten Kreator
-
Cara Membuat Subtitle Otomatis di CapCut untuk Video TikTok dan Instagram