Suara.com - Daftar hero Mobile Legends dibagi menjadi beberapa role berbeda, hal tersebut dikarenakan setiap karakter hero yang masuk ke dalam role memiliki kekuatan dan fungsi yang berbeda-beda.
Ada enam role di dalam game Mobile Legends yaitu Marksman, Assassin, Fighter, Mage, Tank, dan Support.
Marksman adalah salah satu hero favorit bagi para pemain Mobile Legends karena memiliki tembakan jitu dan damage yang cukup besar.
Assassin merupakan hero yang cukup terkenal di kalangan gamers karena memiliki serangan yang cepat dan damage yang tinggi.
Selain itu, tugas dari hero Assassin adalah melakukan eksekusi ketika nyawa hero lawan tersisa sedikit.
Fighter merupakan hero yang sering digunakan sebagai pendamping hero utama karena mampu menyerap damage hero lawan dan bertugas untuk mengamankan side line.
Mage adalah hero yang memiliki damage serangan yang cukup tinggi dengan memanfaatkan kekuatan sihirnya.
Tank merupakan hero yang berada di posisi paling depan karena memiliki daya tahan yang sangat kuat terhadap serangan lawan.
Support merupakan hero yang berperan sebagai pendamping saat melakukan farming untuk menaikkan level, membuka map, serta memberikan kontribusi damage.
Baca Juga: Catat! Ini Bocoran Skin Terbaru Mobile Legends Juli 2022
Nah ada lebih dari 100 daftar hero Mobile Legends yang harus kamu ketahui agar kamu lebih handal lagi dalam memainkan game besutan dari Moonton ini.
Simak daftar nama hero dalam game Mobile Legends berikut ini :
1. Hero Marksman
- Beatrix
- Brody
- Bruno
- Claude
- Clint
- Granger
- Hanabi
- Irithel
- Karrie
- Kimmy
- Layla
- Lesley
- Melissa
- Miya
- Moskov
- Natan
- Popol & Kupa
- Roger
- Wanwan
- Yi Sun-shin
2. Hero Assasin
- Alucard
- Benedetta
- Fanny
- Gusion
- Hanzo
- Harley
- Hayabusa
- Helcurt
- Kadita
- Karina
- Lancelot
- Lapu-lapu
- Lesley
- Ling
- Natalia
- Saber
- Selena
- Yi Shun-shin
- Zilong
3. Hero Fighter
- Aldous
- Alpha
- Alucard
- Argus
- Aulus
- Badang
- Balmond
- Bane
- Barats
- Chou
- Dyroth
- Freya
- Gatotkaca
- Guinevere
- Hilda
- Jawhead
- Kaja
- Khaleed
- Lapu-lapu
- Leomord
- Martis
- Masha
- Minsitthar
- Roger
- Ruby
- Silvanna
- Sun
- Terizla
- Thamuz
- X Borg
- Yin
- Yu Zhong
- Zilong
4. Hero Mage
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
Terkini
-
Review Realme 15T 5G: Desain BIkin Pangling, Punya Baterai Jumbo 7.000 mAh
-
5 HP Murah Memori Besar 256 GB, Harga Cuma Rp1 Jutaan
-
5 HP Rp 2 Jutaan Kamera Terbaik, Hasil Jepretan Jernih Cocok Buat Influencer
-
Gubernurnya Tertangkap KPK, Riau Masuk Provinsi Terkorup di Indonesia
-
Moto G67 Power Muncul di Toko Online: Bawa Baterai 7.000 mAh dan Snapdragon 7s Gen 2
-
Tips Bikin PIN ATM Agar Tidak Mudah Ditebak, Kombinasi Kuat, dan Aman dari Pembobolan
-
iQOO Z10R vs Realme 15T: Harga Mepet, Mending Mana Buat Gamer?
-
24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
-
24 Kode Redeem FF Hari Ini 4 November: Dapatkan Bundle Flame Arena & Evo Gun Gratis!
-
10 HP Flagship Terkencang Oktober 2025 Versi AnTuTu, Cocok Buat Gamer Kelas Berat