Suara.com - Perusahaan induk Facebook, Meta, disebut telah melakukan pemutusan hubungan kerja (PHK) karyawan hingga merombak jajaran tim. Kebijakan ini dilakukan demi efisiensi biaya perusahaan.
Melansir Engadget, Kamis (22/9/2022), tampaknya Meta tak ingin membingkainya sebagai PHK karyawan.
Mereka disebut diam-diam melakukannya ke sejumlah besar staf sebelum akhirnya menjadi lebih besar.
Tidak jelas berapa banyak karyawan Meta yang terpengaruh dengan PHK maupun restrukturisasi ini.
Tapi perusahaan masih mengizinkan karyawannya untuk melamar kembali ke posisi lain dalam waktu 30 hari ke depan.
Meta memang sudah mengisyaratkan adanya pengurangan staf dan menghentikan proyek karena pendapatannya yang tengah menyusut.
Bahkan, CEO Meta Mark Zuckerberg menggambarkan kalau saat ini perusahaan berhadapan dengan kondisi kemeresotan ekonomi.
Dalam laporan pendapatan perusahaan beberapa waktu lalu, Mark Zuckerberg memperingatkan kalau Meta bakal melambat perekrutan karyawan baru, serta perlu menyelesaikan lebih banyak pekerjaan dengan sumber daya yang sedikit.
Baru-baru ini, dia juga memberi tahu karyawan kalau perusahaan sedang menghadapi masa serius.
Baca Juga: Efisiensi, Shopee Lakukan PHK Karyawan
Beberapa manajer pun sudah diminta untuk menyeleksi karyawan berkinerja rendah agar diberhentikan.
Meta pun sudah menghentikan beberapa proyek dari divisi Reality Labs hingga 10 miliar Dolar AS (Rp 150 triliun) di tahun 2021.
Lusinan kontraktor Meta yang bekerja di perusahaan luar juga mengaku kalau pekerjaannya sudah dihentikan.
Berita Terkait
-
Dukung Kreator & UMKM, Shopee Hadirkan Pengalaman Belanja Baru Bersama Meta
-
Instagram Hadirkan Fitur Watch History untuk Reels
-
Kalahkan Google, Kini Onlyfans Jadi Perusahaan Paling Untung di Dunia Berdasarkan Gaji Karyawan
-
Cara Menggunakan Meta AI di WhatsApp, Ternyata Sangat Mudah!
-
Meta Bangun Kabel Bawah Laut lewati Indonesia, Bawa Kecepatan Internet 570 Tbps
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Andalkan Snapdragon 7s Gen 4, Segini Skor AnTuTu Redmi Pad 2 Pro
-
Teaser Beredar, Realme GT 8 Pro Aston Martin F1 Limited Edition Siap Rilis
-
23 Kode Redeem FC Mobile 3 November: Dapatkan Pemain OVR 113, Gems, dan Rank Up Token Gratis!
-
Bracket dan Hasil Playoff MPL ID S16: ONIC Jadi Juara, AE Nomor 2
-
23 Kode Redeem FF 3 November: Segera Klaim Skin M1014, SG2 One Punch Man, dan Bundle Eksklusif!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
TikTok Rilis Dua Fitur AI Baru: Permudah Kreator Mengolah Konten
-
Philips Siap Hadirkan HP Baru, Desain Mirip iPhone
-
2 Cara Mudah Ngeprint Dokumen dari iPhone, Tutorial Cepat Anti Ribet!
-
Kehidupan di Palung Terdalam: Temuan Moluska Purba Ungkap Rahasia Evolusi Laut?