Suara.com - Pemain Mobile Legends yang menggunakan hero Badang dapat menggunakan rekomendasi build Badang terbaru untuk memenangkan pertandingan.
Dengan adanya skin Saint Seiya khusus untuk Badang, pemain akan tampil lebih kece saat bertarung melawan musuh.
Dilansir dari akun Instagram resmi Mobile Legends Indonesia pada Sabtu (29/10/2022), berikut ini rekomendasi build Badang terbaru yang bisa digunakan oleh pemain:
Rekomendasi build
- Warrior Boots/Tough Boots
- Demon Hunter Sword
- Golden Staff
- Malefic Roar
- Athena's Shield/Radiant Armor
- Immortality
Rekomendasi battle spell
- Flicker
- Execute
- Petrify
Rekomendasi emblem dan talent
- Emblem Assassin
- Agility (3/3)
- Invasion (3/3)
- Killing Spree
Prioritas peningkatan skill
- Fist Crack
- Fist Wind
- Fist Break
Dengan menggunakan rekomendasi build Badang terbaru, pemain yang menggunakan hero Fighter ini dapat memperkuat kemampuan Badang saat bertanding.
Tak hanya itu, penampilan Badang juga akan semakin gahar ketika menggunakan skin Saint Seiya.
Baca Juga: Papan Klasemen MLBB Piala Presiden Esports 2022: Evos Legends dan Rebellion di Puncak
Berita Terkait
-
Bracket dan Hasil Playoff MPL ID S16: ONIC Jadi Juara, AE Nomor 2
-
ONIC, EVOS, dan AE Main Jam Berapa? Ini Update Jadwal Playoffs MPL ID S16
-
Update Bracket Playoffs MPL ID S16: ONIC-AE di Final Upper, Navi-Dewa Tersingkir
-
Bakugo Bangkitkan Kekuatan Asli Explosion, Lebih Kuat dari One For All?
-
Dari Rifky Balweel hingga Asri Welas, Deretan Bintang Meriahkan Film The Hostages Hero
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
5 Tablet Murah untuk Edit Video: Spek Dewa, Memori Besar, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Dua Tablet Murah POCO Siap Masuk ke Indonesia, Usung Chip Kencang Snapdragon
-
26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 21 November: Ada Pemain 110-115 dan Ratusan Rank Up
-
5 Tablet dengan RAM 12 GB Plus Baterai Jumbo, Multitasking untuk Pekerjaan Berat
-
Spesifikasi RedMagic 11 Pro: Calon HP Gaming Gahar di Indonesia, Chip Super Kencang
-
HP Murah Oppo Misterius Lolos Sertifikasi, Usung Baterai 7.000 mAh
-
5 Smartwatch Anti Air yang Bisa Dipakai Berenang, Aman hingga Kedalaman 50 Meter
-
7 HP Murah Rp 900 Ribuan Terbaik November 2025: Cocok Buat Orangtua, UI Ringan
-
Acer Luncurkan Predator Triton 14 AI, Laptop Gaming Paling Tipis Bertenaga AI
-
7 Rekomendasi Tablet dengan Stylus Pen Murah Cocok untuk Guru