Suara.com - Para pemain Mobile Legends (ML) yang menggunakan hero Pharsa saat bertanding harus menerapkan build Pharsa terbaru November 2022 untuk membuat musuh lari ketakutan.
Dengan menggunakan build Pharsa terbaru, pemain ML bisa meningkatkan skill hero tersebut menjadi lebih kuat ketika bertarung.
Pharsa memiliki kemampuan untuk menghasilkan Burst Damage yang sangat tinggi, sehingga tidak heran jika hero ini sering dijadikan sebagai supplier Damage atau pelindung tim.
Dihimpun dari berbagai sumber, berikut ini build Pharsa terbaru November 2022:
Build Pharsa paling mantap November 2022
- Arcane Boots: Dengan item boots ini, Pharsa akan mendapatkan tambahan Attributes 40 persen Movement Speed dan Unique Passive miliknya akan memberikan 15 Magical Penetration.
- Clock of Destiny: Dengan item Clock of Destiny, Pharsa akan mendapatkan 60 Magic Power, tambahan 615 HP, dan 600 Mana. Pasif unik dari item ini juga akan memberikan tambahan Pharsa 25 HP dan 4 Magic Power setiap 20 detik dengan maksimal 12 Stacks. Jika stack sudah penuh, maka Pharsa akan mendapatkan tambahan 5 persen Magic Attack dan 300 Mana.
- Lightning Truncheon: Dengan item ini, Magic Damage yang dimiliki Pharsa akan meningkat 75, lalu 300 Mana, dan Cooldown Reduction menjadi 10 persen. Dengan Unique Passive item ini, Pharsa bisa menghasilkan peningkatan 20-100 Magic Damage setiap enam detik. Damage ini juga bisa menyebar ke tiga musuh terdekat.
- Genius Wand: Dengan item ini, Pharsa akan mendapatkan 75 Magic Power, tambahan 5 persen Movement Speed, dan Attribute 15 Magical Penetration. Pasif unik dari item ini pun dapat memberikan Damage kepada musuh dan mengurangi Magic Defense mereka sebesar 3-10.
- Holy Crystals: Item ini sangat cocok jika dikombinasikan dengan kemampuan Pharsa. Dengan item ini, Pharsa akan mendapatkan 100 Magic Power. Berkat keunikan pasifnya, Pharsa bisa memberikan Magic Attack sebesar 21-25 persen.
- Divine Glaive: Dengan item ini, Pharsa akan mendapatkan 65 Magic Power dan Atribut 40 persen Magical Penetration. Bahkan, Unique Passive miliknya akan memberikan tambahan 0.1 persen Magic Penetration dari setiap Magic Defense yang dimiliki lawan.
Dengan mengetahui build Pharsa terbaru November 2022, pemain bisa melawan musuh dengan item-item di atas dan membuat hero ini sulit terkalahkan. (Pasha Aiga Wilkins)
Berita Terkait
-
Bracket dan Hasil Playoff MPL ID S16: ONIC Jadi Juara, AE Nomor 2
-
ONIC, EVOS, dan AE Main Jam Berapa? Ini Update Jadwal Playoffs MPL ID S16
-
Update Bracket Playoffs MPL ID S16: ONIC-AE di Final Upper, Navi-Dewa Tersingkir
-
Bakugo Bangkitkan Kekuatan Asli Explosion, Lebih Kuat dari One For All?
-
Dari Rifky Balweel hingga Asri Welas, Deretan Bintang Meriahkan Film The Hostages Hero
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Gubernurnya Tertangkap KPK, Riau Masuk Provinsi Terkorup di Indonesia
-
Moto G67 Power Muncul di Toko Online: Bawa Baterai 7.000 mAh dan Snapdragon 7s Gen 2
-
Tips Bikin PIN ATM Agar Tidak Mudah Ditebak, Kombinasi Kuat, dan Aman dari Pembobolan
-
iQOO Z10R vs Realme 15T: Harga Mepet, Mending Mana Buat Gamer?
-
24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
-
24 Kode Redeem FF Hari Ini 4 November: Dapatkan Bundle Flame Arena & Evo Gun Gratis!
-
10 HP Flagship Terkencang Oktober 2025 Versi AnTuTu, Cocok Buat Gamer Kelas Berat
-
Aplikasi Edit Video Gratis Paling Hits: Ini Cara Menggunakan CapCut dengan Efektif dan Mudah
-
Mengapa Angka 67 Dinobatkan Jadi Word of the Year 2025
-
Cara Menambahkan Alamat di Google Maps, Beguna Menaikkan Visibilitas Bisnis Lokal Anda!