Suara.com - Tiga operator seluler Indonesia, Indosat, Tri dan Telkomsel turut menjual paket nonton Piala Dunia 2022 yang sedang bergulir. Harganya lebih murah ketimbang membeli langsung di Vidio, platform yang memperoleh hak siar Piala Dunia di Indonesia.
Harga paket Piala Dunia 2022 di Vidio sendiri adalah Rp 89.000 untuk semua perangkat dan Rp 59.000 khusus untuk HP dan tablet saja.
Tentu saja paket Piala Dunia 2022 ini ditawarkan dalam kolaborasi dengan Vidio. Dengan kata lain, pelanggan yang membeli paket-paket tersebut akan menyaksikan pertandingan di aplikasi Vidio.
Berikut adalah paket Piala Dunia 2022 di Indosat Ooredoo, Tri dan Telkomsel:
Paket nonton Piala Dunia Indosat IM3
Freedom Internet 3GB: Rp 49.000 (3 GB/30 hari)
Freedom Internet 50GB: Rp 110.000 (50 GB/30 hari)
Freedom Internet 100GB: Rp 137.500 (100 GB/30 hari)
Telkomsel
Vidio FIFA World Cup Qatar 2022 Mobile: Rp 60.000 (Maxstream 6 GB/90 hari)
Vidio FIFA World Cup Qatar 2022 Early Bird: Rp 88.000 (Maxstream 8 GB/90 hari)
Tri
Baca Juga: Prediksi Amerika Serikat vs Wales di Grup B Piala Dunia 2022: Skor, Head to Head, Susunan Pemain
3GB+FIFA World Cup Qatar 2022: Rp 49.000 (3 GB/30 hari)
Penting dicatat bahwa paket Piala Dunia 2022 di tiga operator di atas, pengguna harus mengunduh aplikasi Vidio agar bisa menonton pertandingan. Selain itu, tetap diperlukan kuota internet tambahan jika paket bawaan dari paket sudah habis.
Cara beli paket Piala Dunia 2022
Indosat
Lewat aplikasi myIM3
Melalui menu USSD *123*52# dari nomor IM3
Lewat nomor WhatsApp official IM3 +628551000185
E-commerce mitra IOH
Retailer atau gerai IOH terdekat
Tri
Berita Terkait
- 
            
              Tinggalkan Kamp Timnas Prancis, Karim Benzema Tulis Pesan Mengharukan
 - 
            
              Segera Kick-off, Link Live Streaming Inggris vs Iran di Piala Dunia 2022 Malam Ini
 - 
            
              Link Live Streaming Inggris vs Iran di Grup B Piala Dunia 2022 dan Susunan Pemain
 - 
            
              Mengenal Apa Itu Teknologi SAOT dan Cara Kerjanya di Piala Dunia 2022 Qatar
 - 
            
              Gempa Cianjur, Infrastruktur Telkomsel, XL, dan Indosat Terganggu
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Perbandingan Spesifikasi realme 15 5G vs vivo V60 Lite 5G, Bagus Mana?
 - 
            
              Daftar Harga HP Xiaomi Terbaru 2025 Lengkap, Mulai Rp1 Jutaan Spek Dewa!
 - 
            
              Realme C85 Pro dan C85 5G Debut, Andalkan Baterai Jumbo 7.000 mAh, Tahan Air dan Debu
 - 
            
              Daftar Terbaru! 15 HP Xiaomi Ini Bisa Nikmati HyperOS 3
 - 
            
              5 HP Murah Memori 256 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar untuk Multitasking Harian
 - 
            
              15 Kode Redeem FC Mobile 4 November 2025, Emote Unik Hingga Ribuan Gems Siap Menantimu
 - 
            
              40 Kode Redeem FF 4 November 2025 Terbaru, Kesempatan Dapat Skin Sport Car Wild of Fire
 - 
            
              Andalkan Snapdragon 7s Gen 4, Segini Skor AnTuTu Redmi Pad 2 Pro
 - 
            
              Teaser Beredar, Realme GT 8 Pro Aston Martin F1 Limited Edition Siap Rilis
 - 
            
              23 Kode Redeem FC Mobile 3 November: Dapatkan Pemain OVR 113, Gems, dan Rank Up Token Gratis!