Suara.com - Penggemar sepak bola di Indonesia dapat menonton pertandingan Wales melawan Iran di Piala Dunia 2022 melalui link live streaming yang telah tersedia. Cara nonton live streaming Wales vs Iran sangat mudah karena penggemar memiliki banyak opsi.
Kedua negara tersebut akan bertanding pada hari ini, Jumat (25/11/2022) pukul 17:00 WIB. Pertandingan Wales vs Iran di Piala Dunia 2022 akan berlangsung di Ahmad bin Ali Stadium.
Laga Wales vs Iran dapat disaksikan melalui beberapa layanan yang tersedia di Indonesia. Penggemar dapat mengakses aplikasi Vidio hingga saluran televisi nasional untuk menonton live streaming Piala Dunia 2022.
Dihimpun dari berbagai sumber, berikut ini cara nonton live streaming Wales vs Iran di Piala Dunia 2022:
- Pertama, unduh dan instal aplikasi Vidio di Play Store atau App Store.
- Login dengan akun Vidio.
- Pilih opsi More atau Lainnya di kanan bawah.
- Klik menu Subscripstion and Purchases.
- Pilih paket Vidio Premier untuk menonton Piala Dunia 2022.
- Klik lanjutkan dan pilih metode pembayaran.
- Ikuti petunjuk yang tertera di layar HP.
- Setelah pembayaran berhasil, klik menu Sports.
- Pilih tayangan Piala Dunia 2022 untuk menonton pertandingan Wales vs Iran.
Untuk bisa menyaksikan Piala Dunia 2022, pengguna harus berlangganan paket khusus. Pengguna dapat memilih paket FIFA World Cup Qatar 2022 seharga Rp 59.000.
Dengan paket ini, pengguna bisa menikmati konten-konten Piala Dunia hingga Desember 2022 dan memiliki akses ke highlight serta siaran ulang selama Piala Dunia 2022 berlangsung.
Wales dan Iran sebelumnya pertama kali bertemu di ajang persahabatan pada 18 April 1978 di Azadi Sport Compex.
Matchday kedua ini akan menjadi penentu bagi Wales dan Iran di Piala Dunia 2022. Pasalnya, kedua tim tersebut sama-sama meraih hasil tidak maksimal pada partai pertama.
Bagi penggemar sepak bola yang mendukung Wales dan Iran, penggemar bisa menyaksikan aksi kedua tim melalui link live streaming Piala Dunia 2022 yang bisa diakses di sini.
Baca Juga: Link Live Streaming Wales vs Iran Piala Dunia 2022, Banyak Pilihannya!
Dengan link nonton Piala Dunia 2022, penggemar kini mengetahui cara nonton Piala Dunia 2022 melalui link tersebut dan langkah-langkah yang telah disebutkan di atas.
Tag
Berita Terkait
-
Cara Nonton Piala Dunia 2022 di TV Analog, Gampang Banget!
-
6 Link Nonton Piala Dunia 2022 Legal, Jangan Gunakan Yalla Shoot Lagi
-
Jangan Akses Yalla Shoot, 10 Alternatif Situs Nonton Piala Dunia 2022 Legal
-
Harga dan Cara Berlangganan Vidio Piala Dunia Qatar 2022, Mulai Rp 19.000
-
Paket Nonton Piala Dunia 2022 di Indosat, Tri dan Telkomsel, Lebih Murah dari Vidio
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
Cara Cek HP Bekas yang Komponennya Sudah Diganti, Jangan Tertipu Bodi Mulus
-
30 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 8 Januari: Raih Kiper 113-115 dan Hadiah Bug
-
Game StarCraft Anyar Diprediksi Siap Bangkit, Mantan Petinggi Far Cry Terlibat?
-
Registrasi Kartu SIM Berbasis Biometrik, Mengapa Kemkomdigi Tak Boleh Serampangan?
-
Snapdragon X2 Elite Extreme Ungguli Appe M4, Laptop Windows Anyar Jadi MacBook Killer?
-
Varian Warna Infinix Note Edge Terungkap: HP Murah Desain Mewah Siap ke Indonesia
-
Prediksi Industri Semikonduktor 2026, Kebangkitan Chip Otomotif dan Industri
-
Libur Nataru, Data Streaming dan Gim Buat Trafik Jaringan XLSMART Melonjak Tajam
-
5 HP dengan Kualitas Kamera Terbaik Versi DXOMARK, Harga Rp3 Jutaan Setara Flagship!
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega