Suara.com - Pemilihan hero Mobile Legends (ML) di pertandingan M4 World Championship berpengaruh pada jalannya pertandingan. Beberapa pro player memiliki hero ML favorit yang menjadi jagoan saat berlaga dalam turnamen MLBB terbesar di dunia tersebut.
Hero Mobile Legends ini dipilih beberapa kali oleh para pro player dari seluruh dunia di kejuaraan M4. Oleh karena itu, tak heran jika ada hero Mobile Legends paling laku di M4 World Championship yang sering digunakan pemain pro.
Dilansir dari situs resmi M4, berikut ini lima hero ML paling sering digunakan di M4 World Championship:
1. Fredrinn
Hero Fredrinn memiliki dua role, yaitu Tank dan Fighter. Cocok digunakan dalam EXP Lane, hero yang dirilis pada 2022 ini tercatat sebanyak 17 kali digunakan pro player dalam M4 World Championship selama fase grup.
Hero ini terpantau digunakan oleh RRQ Hoshi, RSG SG, Occupy Thrones, RRQ Akira, Incendio Supremacy, MDH Esports, Onic Esports, Burn X Flash, Echo, The Valley, S11 Gaming, dan Malvinas Gaming.
Fredrinn memiliki skill Pasif yang disebut Crystalline Armor dengan skill 1 dan skill 2 bernama Piercing Strike dan Brave Assault.
Sementara itu, skill 3 dan Ultimate miliknya dikenal sebagai Energy Eruption dan Appraiser's Wrath.
2. Karrie
Baca Juga: Link Live Streaming M4 Mobile Legends Babak Eliminasi Hari ini, Dukung Onic Esports
Hero Marksman yang dirilis pada 2017 ini cocok digunakan pada Gold Lane. Ia tercatat digunakan sebanyak 16 kali oleh para player di turnamen M4.
Hero ini memiliki berbagai kemampuan seperti Lightwheel Mark, Spinning Light Wheel, Phantom Step, dan Speedy Lightwheel.
3. Yve
Hero ML yang cocok digunakan di Mid Lane ini memiliki role Mage. Dirilis pada 2021, Yve telah digunakan sebanyak 13 kali dalam pertandingan M4 World Championship fase grup.
Yve memiliki skill Pasif yang disebut Galactic Power. Skill 1 dan 2 miliknya bernama Void Blast dan Void Crystal, sedangkan Ultimate Yve bernama Real World Manipulation.
Selama turnamen, Yve digunakan oleh tim RRQ Hoshi, The Valley, Echo, Incendio Supremacy, MDH Esports, Blacklist International, Onic Esports, RSG SG, Todak, Burn X Flash, dan Malvinas Gaming.
Berita Terkait
- 
            
              5 Skin Mobile Legends yang Tidak Bisa Didapatkan Lagi, Siapa Player Beruntung yang Memilikinya?
 - 
            
              5 Hero Mobile Legends dengan Skin Paling Banyak, Sudah Koleksi Semua?
 - 
            
              13 Kasta Skin Mobile Legends, Favoritmu Urutan Berapa?
 - 
            
              5 Skin Mobile Legends Paling Mahal, Sultan Wajib Punya!
 - 
            
              5 Hero Mobile Legends yang Terlihat Gemas Tapi Seram, Cocok Buat Halloween
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Gubernurnya Tertangkap KPK, Riau Masuk Provinsi Terkorup di Indonesia
 - 
            
              Moto G67 Power Muncul di Toko Online: Bawa Baterai 7.000 mAh dan Snapdragon 7s Gen 2
 - 
            
              Tips Bikin PIN ATM Agar Tidak Mudah Ditebak, Kombinasi Kuat, dan Aman dari Pembobolan
 - 
            
              iQOO Z10R vs Realme 15T: Harga Mepet, Mending Mana Buat Gamer?
 - 
            
              24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
 - 
            
              24 Kode Redeem FF Hari Ini 4 November: Dapatkan Bundle Flame Arena & Evo Gun Gratis!
 - 
            
              10 HP Flagship Terkencang Oktober 2025 Versi AnTuTu, Cocok Buat Gamer Kelas Berat
 - 
            
              Aplikasi Edit Video Gratis Paling Hits: Ini Cara Menggunakan CapCut dengan Efektif dan Mudah
 - 
            
              Mengapa Angka 67 Dinobatkan Jadi Word of the Year 2025
 - 
            
              Cara Menambahkan Alamat di Google Maps, Beguna Menaikkan Visibilitas Bisnis Lokal Anda!