Suara.com - Pertandingan BRI Liga 1 2022/2023 akan menghadirkan Persib Bandung vs PSS Sleman. Pertandingan ini akan digelar di kandang Persib yang bisa disaksikan secara langsung. Bagi yang belum bisa nonton langsung, bisa nonton secara streaming online melalui link nonton Persib Bandung vs PSS Sleman berikut ini.
Diketahui, pertandingan antara Persib Bandung vs PSS Sleman yang akan digelar di GBLA (Gelora Bandung Lautan Api) pada hari Minggu (5/2/2023) diprediksi akan berjalan seru dan ramai. Mengingat kedua tim mempunyai fans dengan animo yang luar biasa.
Terlebih lagi saat ini Persib Bandung sedang dalam performa bagus dengan menunjukkan strategi Luis Milla. Terhitung dari total 5 laga terakhir, Persib Bandung sukses mengantongi kemenangan dan membawanya menjadi runner-up di klasemen sementara.
PSS Sleman juga sedang berada dalam pemainan yang apik. Ini terlihat dari kebangkitannya pada 3 laga terakhirnya yang sukses meraih kemenangan beruntun.
Head to Head
Dalam laga Indonesia, Persib vs PSS Sleman diketahui telah bertemu 11 kali. Dari 11 pertandingan tersebut, Persib Bandung atau yang dikenal dengan sebutan Maung Bandung ini mendominasi dengan mengantongi 7 kemenangan.
Sedangkan PSS hanya mengantongi sekali menang dan 3 laga lainnya berakhir dengan skor imbang. Meski demikian, PSS Sleman atau yang dikenal denhan julukan Super Elang Jawa ini sempat ceta 5 gol ke gawang Maung Bandung dalam Piala Presiden 2022 di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung.
Ini tentunta menjadi ancaman bagi tim Persib Bandung, pasalnya laga terakhir Persib Bandung menang dengan hasil tipis yaitu 0-1. Untuk lebih jelasnya, berikut ini hasil skor pada 5 pertemuan terakhir antara Persib Bandung vs PSS Sleman.
- Agustus 2022: PSS Sleman vs Persib Bandung skor 0-1
- Juli 2022: Persib Bandung vs PSS Sleman skor 3-5
- Februari 2022: PSS Sleman vs Persib Bandung skor 1-2
- Oktober 2021: Persib Bandung vs PSS Sleman skor 4-2
- April 2021: PSS Sleman vs Persib Bandung skor 1-1
Link Nonton Persib Bandung vs PSS Sleman
Baca Juga: Link Nonton Kupu Malam Full Episode Lengkap dengan Sinopsisnya
Bagi yang ingin menonton pertandingan Persib Bandung vs PSS Sleman secara online, kamu bisa menontonnya melalui Indosiar dan Vidio. Adapun link Nonton Persib Bandung vs PSS Sleman yakni sebagai berikut.
Link nonton: https://m.vidio.com/categories/59-liga-1
Demikian informasi mengenai link nonton Persib Bandung vs PSS Sleman yang akan digelar pada Minggu (5/2/2023) sore pukul 16.00 WIB di GBLA (Gelora Bandung Lautan Api).
Kontributor : Ulil Azmi
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
95 Persen Jaringan Pulih, XLSMART Percepat Konektivitas Pascabencana di Aceh
-
8 Prompt AI untuk Edit Foto Jadi Dramatis yang Lagi Tren di TikTok
-
iPhone Disebut Bakal Pakai Layar Lengkung Empat Sisi, Apple Ikuti Jejak Xiaomi?
-
5 HP Harga Rp1 Jutaan Paling Worth It di Tahun 2026, Spek Gak Kaleng-kaleng
-
Samsung Disebut Eksperimen Baterai 20.000 mAh, Ini Tantangannya
-
Update 25 Kode Redeem FC Mobile 1 Januari 2026, Klaim Icon 113-115 Gratis di Tahun Baru!
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
Bocoran Harga Poco M8 dan M8 Pro Muncul Jelang Rilis, Ini Gambaran Kelas dan Speknya
-
4 Cara Mendapatkan Candy Blossom di Grow a Garden Roblox agar Panen Melimpah
-
Skin Starlight Januari 2026 Bocor, Gak Cuma Harley yang Punya Tampilan Baru