Suara.com - Realme Indonesia akhirnya memboyong Realme C67 ke Tanah Air. Menjadi perangkat terakhir yang diperkenalkan Realme di tahun 2023, berikut deretan fitur unggulan Realme C67.
Realme C67 cukup istimewa jika dibandingkan dengan perangkat seri C lainnya. Pasalnya, perangkat ini membawa spesifikasi ciamik dengan dukungan kamera 108 MP.
Tidak hanya itu, Realme juga membekali Realme C67 dengan sejumlah keunggulan dari sektor chipset. Vendor HP asal China ini membekali perangkatnya dengan chipset tangguh Qualcomm.
Sudah mulai dijual di Indonesia, di bawah ini kami rangkum fitur unggulan Realme C67 yang bisa menjadi pertimbangan untuk kamu sebelum membelinya.
Fitur unggulan Realme C67
1. Kamera 108 MP dari Samsung ISOCELL HM6
Realme C67 bukanlah perangkat biasa dari Realme. HP anyar pengisi seri C ini hadir dengan sensor Samsung ISOCELL HM6 dengan resolusi 108 MP. Kamera utama perangkat ini ditemani sensor B&W 2 MP.
Untuk selfie, Realme membekali HP barunya ini dengan sensor 8 MP. Sensor ini berada di bagian depan pada poni perangkat yang berbentuk punch hole.
2. Jeroan tangguh Qualcomm dengan penyimpanan lega
Baca Juga: HP Murah Realme C67 4G Muncul di Geekbench, Segini Skor Performanya
Realme C67 hadir dengan jeroan Snapdragon 685 dari Qualcomm yang berpadu dengan dua opsi penyimpanan lega untuk RAM dan memori internal. Perangkat baru Realme ini memiliki dua varian yaitu 8 GB dan 128 GB atau 8 GB dan 256 GB.
Sektor jeroan Realme C67 semakin istimewa dengan baterai jumbo berkapasitas 5.000 mAh yang duet dengan charger SuperVOOC 33W untuk pengisian cepatnya.
3. Layar luas yang nyaman ketika digunakan
Layar Realme C67 menggunakan ukuran 6,72 inci beresolusi Full HD Plus 1080 x 2400 piksel. Layar perangkat ini memiliki refresh rate 90 Hz dan touch sampling rate 180 Hz.
Tidak hanya itu, Realme membekali perangkatnya ini dengan kecerahan maksimal di angka 950 nits. Hal ini membuat Realme C67 sangat nyaman digunakan di bawah matahari.
4. Bawa spesifikasi garang dan dibanderol murah
Tag
Berita Terkait
-
Realme C67: Spesifikasi dan Harga Resmi di Indonesia
-
Review realme C67, Kamera Naik Kelas dan Chipset Snapdragon Bertenaga yang Efisien
-
Spesifikasi Realme C67 5G, Ponsel 5G Murah dengan Chip Dimensity 6100 Plus
-
Realme C67 5G Debut dengan Dimensity 6100+ dan Kamera Utama 50 MP
-
Keluarga Baru Seri C, Realme C67 5G Bawa Kamera Utama 50 MP dan Jeroan Handal MediaTek
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
Terkini
-
DiVine Hadirkan Kembali Vine dengan Larangan Konten AI
-
30 Kode Redeem FF Hari Ini 17 November 2025, Skin Senjata Groza Siap Klaim
-
Vine Hadir Kembali dengan Nama Baru, Anti Konten AI
-
17 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 17 November 2025, Ribuan Gems dan Pemain Gratis Menanti
-
500 Ribu Unit iPhone 17 Series Tenggelam di Lautan, Netizen: Dugong Duluan yang Pake!
-
Robot Humanoid IRON Bikin Heboh, Gerakannya Terlalu Mirip Manusia
-
Mengapa Mayoritas Manusia Lebih Nyaman Menggunakan Tangan Kanan?
-
Waspada Penipuan Online Mengaku Hacker, Polisi, dan Hitmen, Siap Ancam Sebar Data Pribadi!
-
Inilah Alasan Apple Geser Peluncuran iPhone Air 2 ke 2027 dan Bawa Chip 2 Nm
-
HyperOS 4 + Android 17: Xiaomi Siap Ubah Ponsel Jadi Konsol Game Generasi Baru