Suara.com - Samsung Electronics Indonesia memperkenalkan Galaxy S24 Series bersamaan Galaxy AI yang memanjakan penggunanya.
Buat kamu yang hobi travelling ke berbagai negara, beberapa hal bisa menjadi tantangan, mulai dari perbedaan bahasa, bikin konten untuk dibagikan, hingga rasa ingin tahu berbagai lokasi yang berbeda-beda di seluruh dunia.
Kehebatan AI on-device di Galaxy S24 Series mampu membuat pengalaman traveling kamu menjadi lebih lengkap.
Verry Octavianus, MX Product Marketing Senior Manager Samsung Electronics Indonesia, mengungkapkan bahwa Galaxy AI menciptakan lompatan besar dalam perkembangan AI dengan menghadirkan pengalaman baru untuk melakukan berbagai aktivitas secara langsung.
"Dengan smartphone sebagai device yang esensial dan dibawa sehari-hari oleh pengguna ke mana pun, kami benamkan Galaxy AI yang menjadi solusi batasan bahasa, mencari informasi, dan membantu mentranskrip percakapan hingga membuatnya menjadi ringkasan meeting dalam berbagai bahasa," jelasnya.
Fitur-fitur yang sangat bermanfaat untuk gaya hidup anak muda yang dinamis, kreatif dan kolaboratif.
Menurut dia, pengguna tidak perlu mengunduh atau menggunakan aplikasi pihak ketiga.
"Ini hanya ada di Galaxy S24 series," tegasnya dalam situs resminya, Minggu (4/2/2024).
Berikut lima fitur Galaxy AI di Galaxy S24 series ini membuat traveling kamu makin seru:
Baca Juga: Cari HP Baru? Cek Daftar Harga HP Samsung Terbaru Februari 2024!
1. Telponan lintas bahasa bukan masalah
Galaxy S24 Series memiliki fitur Live Translate di dalam ponselnya.
Saat merencanakan perjalanan seru dengan teman ke Korea Selatan, Live Translate membantu membuat reservasi hotel, restaurant.
Bahkan, kamu dapat berkonsultasi rencana perjalanan dengan teman Korea, tanpa terkendala bahasa.
Kehebatan AI on-device dalam fitur ini membuat percakapan lebih private dan aman karena hanya proses AI hanya terjadi di dalam smartphone.
Saat bertelepon, setiap percakapan yang menggunakan dua bahasa tersebut akan diterjemahkan secara langsung.
Mengaktifkan fitur ini pun cukup dengan menekan tombol ‘Call Assist’ yang secara otomatis muncul saat panggilan dinyalakan.
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
33 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 Januari: Sikat Paket 113-115 dan 15.000 Gems
-
Terpopuler: Realme Suguhkan HP Berkamera Superior, Ponsel GPS Akurat dan Tahan Banting untuk Ojol
-
68 Kode Redeem FF Terbaru 14 Januari: Ada Bundle Gojo, Parang Kento, dan Morse Gratis
-
Acer Gebrak Pasar dengan Aspire AI Copilot+ PC, Tipis tapi Bertenaga Monster!
-
Mudah, Begini Cara Berhenti Langganan Canva Terupdate 2026
-
Gameplay Resident Evil Requiem Bakal Muncul di RE Showcase Sebentar Lagi
-
Ancaman Siber Naik Level, ITSEC dan ADIGSI Bentuk Gerakan Nasional
-
Jadwal M7 Mobile Legends Swiss Stage Terbaru: ONIC Main Jam Berapa? Punya 1 Nyawa
-
Fitur Kamera Realme Neo 8 Terungkap: Dukung Zoom 120X dengan Desain Gaming
-
Telkomsel Bongkar Jam Sakral Ramadan 2025: Trafik Digital Meledak 87 Persen Saat Sahur