Suara.com - Fighter merupakan hero dengan keseimbangan pertahanan dan penyerangan. Berikut terdapat penjelasan mengenai deretan hero Fighter terlemah di late game Mobile Legends.
Sebagai informasi, Fighter sangat berguna pada permainan MOBA karena hero ini mampu bertarung di lini depan. Mereka tak jarang digunakan sebagai "samsak" untuk melindungi rekan setim.
Para Fighter juga berguna dalam melakukan inisiasi sehingga memicu pertempuran. Daftar Fighter di bawah merupakan hero yang cukup kuat saat early-game.
Meski begitu, mereka justru lemah jika memasuki late-game. Mereka bukan berarti tak tangguh, namun deretan Fighter ini mudah tumbang jika harus berhadapan dengan hero late-game. Berikut 4 hero Fighter terlemah di late game Mobile Legends:
1. Balmond
Balmond sempat sangat OP di awal Season 31. Namun, popularitasnya berkurang setelah menerima Nerf. Meski begitu, Balmond masih masuk dalam daftar META saat ini.
Sebagai catatan, pengguna Balmond disarankan untuk bermain cepat sehingga mereka mampu menghacurkan Inhibitor di rentang menit 14 atau 17.
Apabila memasuki menit 17 ke atas, damage Balmond "tak akan terasa". Balmond auto mudah di-counter oleh para hero dengan PEN atau burst damage tinggi di late-game. Itulah sebabnya Win Rate Balmond sangat kecil, hanya mencapai 46,87 persen saja.
2. Thamuz
Baca Juga: Kewalahan Lawan Carmilla di Mobile Legends? Gunakan 3 Hero Ini!
Pengguna Thamuz memang bisa menggila di early-game. Meski begitu, mereka tak ada apa-apanya di late-game. Jika asal pakai, Thamuz hanya akan menjadi Feeder di menit-menit akhir.
Berdasarkan statistik in-game, Win Rate Thamuz juga hanya 50 persen saja. Defense dan HP Regen Thamuz terhitung kuat saat early-game. Namun, Thamuz mudah tumbang jika terjebak oleh hero CC.
3. Jawhead
Sama seperti Thamuz dan Balmond, Jawhead bisa melakukan spam skill dengan mudah di early-game. Namun, itu akan berbeda jika memasuki late-game.
Serangan Jawhead sangat mudah di-counter oleh para Tank musuh pada menit akhir. Selain itu, efek roket dari Jawhead tak ada apa-apanya di atas menit ke-15. Sebagai hero inisiator, Jawhead juga sangat rentan tumbang. Itulah yang menjadi penyebab Win Rate Jawhead hanya 48 persen saja.
3. Baxia
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
Terkini
-
5 HP Lipat Termurah 2026 dengan Desain Futuristik dan Spek Dewa
-
50 Kode Redeem FF Malam Ini 25 Januari 2026 Spesial Skin Jujutsu Kaisen
-
Redmi Note 15 Pro 5G vs Redmi Note 14 Pro 5G: Upgrade Baterai Jumbo, Apakah Lebih Worth It?
-
5 Rekomendasi Tablet Layar AMOLED untuk Game dengan Spek Dewa
-
Link Nonton Live Streaming Final M7 Mobile Legends: Alter Ego Tantang Aurora Gaming
-
31 Kode Redeem FC Mobile Malam Ini 25 Januari 2026, Ada Bocoran CR7 OVR 117
-
Redmi Note 15 5G vs Redmi Note 14 5G: Mana yang Paling Worth It di Harga Rp3 Jutaan?
-
Wi-Fi 8 Segera Tiba, MediaTek Filogic 8000 Janjikan Koneksi AI Lebih Stabil
-
Cara Klaim Kode Redeem TheoTown Terbaru untuk Dapat Berbagai Hadiah
-
Cara Cek FUP IndiHome Terbaru, Mudah Lewat Aplikasi dan SMS