Suara.com - Mage merupakan salah satu jenis hero yang sangat berguna saat team fight. Berikut terdapat beberapa hero Mage tersakit di Mobile Legends Bang Bang (MLBB).
Daftar di bawah merupakan beberapa hero yang semakin pedih di menit 15 ke atas. Sebagian hero ini juga masuk META sehingga cocok digunakan untuk push rank. Keberadaan Mage sangat penting karena kebanyakan dari mereka berfungsi sebagai hero high ground.
Mereka diharapkan melakukan clearing minion dengan cepat sehingga Inhibitor tetap terjaga meski diserang Lord. Para Mage ini bisa membalikkan keadaan atau comeback di menit-menit akhir.
Apabila empat core item terkumpul, para hero di bawah auto "menakutkan". Berikut 5 hero Mage tersakit di late game Mobile Legends:
1. Novaria
Novaria merupakan Midlaner tier S pada Season 31. Hero ini mempunyai Ban Rate rendah sehingga mudah diamankan saat Draft Pick.
Novaria adalah tipe hero yang semakin sakit seiring berjalannya waktu. Astral Recall dan Astral Meteor milik Novaria bertambah mematikan di menit-menit akhir.
2. Nana
Nana termasuk hero tier SS pada musim ini. Ia wajib diamankan apabila lolos saat Draft Pick. Nana kini "hero khas Epic" lagi usai memperoleh Buff pada update terbaru.
Baca Juga: Hukum Main Moble Legends Haram dalam Islam, Jika...
Saat late game, Ultimate Nana bisa menumbangkan Fighter dan Tank di lini depan. Magic PEN tinggi membuat Nana sangat diswaspadai di MLBB. Selain itu, Moolina Smooch milik Nana cukup berguna untuk menghindari serangan dari hero inisiator.
3. Lunox
Lunox masih masuk META meski terkena Nerf. Hero ini sekarang lebih mudah berganti mode sehingga pengguna tak akan kerepotan spam skill.
Sama seperti Nana, Lunox adalah mimpi buruk bagi hero Tank. Ia bisa dibilang sebagai natural counter bagi hero berdarah tebal. Saat late game, kemampuan Lunox meningkat tajam dan skill escape-nya menawan.
4. Cecilion
Cecilion memang bukan hero OP di Season 31. Meski begitu, Cecilion dijamin OP saat memasuki late-game atau menit-menit akhir.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
3 Pilihan HP Xiaomi dengan Kamera Terbaik Melebihi iPhone, Harga Mulai Rp3 Jutaan!
-
Budget 3 Juta, Mending Beli HP iPhone atau Samsung? Ini Pilihannya
-
5 Smartwatch Murah di Bawah Rp500 Ribu yang Ada Fitur Hitung Langkah Akurat
-
65 Kode Redeem FF Terbaru 29 Januari: Klaim Skin SG2, Asphalt Crusher, dan Gojo Bundle
-
5 Tablet untuk Main Game Love and Deepspace, Grafik Jernih buat Lihat 'Pacar Virtual'
-
Harga Realme P4 Power Rp4 Jutaan: Bawa Baterai Jumbo 10.001 mAh dan Dimensity 7400
-
Ini Tips Membeli iPhone Bekas agar Tidak Tertipu dan Berujung Zonk
-
Marak Beredar di 2026: Ini 5 Ciri iPhone Rekondisi
-
Update Monster Hunter Wilds PC Tiba: Hadirkan Perbaikan Bug dan Optimalisasi
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas