Suara.com - Tak sekedar sebagai mesin pencari informasi, kali ini Google mengajak penggunanya bermain game memori Google. Sesuai namanya, game ini akan mengajak Anda melatih kemampuan otak dalam mengingat sesuatu.
Cara main game memori google pun cukup mudah karena Anda hanya membutuhkan koneksi internet. Selebihnya, Anda tidak perlu membeli atau menginstal sesuatu.
Apa Itu Game Memori Google?
Sesuai namanya, game memori google adalah permainan untuk mengasah kemampuan mengingat yang dibuat oleh google.
Dalam game ini, Anda akan bertemu empat karakter hewan laut, yaitu penyu, gurita, ubur-ubur, dan ikan buntal.
Selain penampilannya yang menggemaskan, keempat karakter tersebut memiliki suara yang berbeda. Suara inilah yang akan menjadi fokus utama game memori google.
Cara Main Game Memori Google
Dengan modal HP atau komputer serta koneksi internet, Anda bisa coba main game memori google dengan mengikuti langkah-langkah berikut.
- Buka browser melalui perangkat Anda yang sudah tersambung dengan Internet.
- Masukkan kata kunci “Game Memori Google” pada kolom pencarian, lalu tekan enter.
- Setelah beberapa saat, Anda akan melihat empat karakter yang muncul. Karakter ini menyerupai gurita, kan bantal, ubur-ubur, dan penyu.
- Jika sudah siap bermain, klik menu “Mainkan”.
- Setelah itu, Anda bisa memainkannya game memori Google.
Perlu Anda tahu, empat karakter tersebut memiliki bunyi yang berbeda-beda. Oleh karena itu, saat memainkannya, Anda perlu mengingat supaya bisa mengulang bunyi yang dikeluarkan oleh masing-masing karakter.
Tak hanya suara, Anda juga harus mengingat urutan suara tersebut dikeluarkan.
List Game Memori Google Terbaik
Jika Anda menyukai tipe game seperti game memori google, cobalah untuk mencoba beberapa game berikut.
Baca Juga: Coba Ujian Kepolosan Google Form di Link Ini, Cek Cara Main dan Lihat Hasilnya!
- Lights: A memory game yang bisa diunduh di Google Play.
- Remembery-Memory Game Pairs, game dengan mencocokkan gambar.
- NeuroNation-Brain Training yang dilengkapi 300 level dan 34 latihan.
- Design Blast - Match & Home memecahkan teka-teki untuk mendapat bintan dan bisa mendekorasi rumah.
- Charlotte’s Table memecahkan teka-teki supaya bisa memasak.
Demikian informasi mengenai game memori google, selamat mencoba, semoga benar-benar mengasah kemampuan mengingat Anda!
Kontributor : Hillary Sekar Pawestri
Berita Terkait
Terpopuler
- Lupakan Louis van Gaal, Akira Nishino Calon Kuat Jadi Pelatih Timnas Indonesia
- Mengintip Rekam Jejak Akira Nishino, Calon Kuat Pelatih Timnas Indonesia
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Link Download Logo Hari Santri 2025 Beserta Makna dan Tema
- Baru 2 Bulan Nikah, Clara Shinta Menyerah Pertahankan Rumah Tangga
Pilihan
-
5 Laga Klasik Real Madrid vs Juventus di Liga Champions: Salto Abadi Ronaldo
-
Prabowo Isyaratkan Maung MV3 Kurang Nyaman untuk Mobil Kepresidenan, Akui Kangen Naik Alphard
-
Suara.com Raih Penghargaan Media Brand Awards 2025 dari SPS
-
Uang Bansos Dipakai untuk Judi Online, Sengaja atau Penyalahgunaan NIK?
-
Dedi Mulyadi Tantang Purbaya Soal Dana APBD Rp4,17 Triliun Parkir di Bank
Terkini
-
25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober: Klaim Pemain 111-113 dan 15 Juta Koin
-
5 Rekomendasi Smartwatch yang Baterainya Tahan 10 Hari, Cocok Dipakai Traveling
-
20 Kode Redeem FC Mobile 22 Oktober: Berhadiah Jersey Langka, XP Booster, dan Elite Player Drop
-
Raisa Trending di X, Begini Komentar Netizen Tanggapi Isu Perceraiannya
-
Komdigi Ungkap Depo Judi Online Tembus Rp 17 Triliun di Semester 1 2025
-
Game Sword of Justice Dirilis 7 November 2025 ke iOS, Android, hingga PC
-
25 Kode Redeem Free Fire 22 Oktober: Berhadiah Bundle Atlet, Skin Timnas dan Pet Eksklusif!
-
Uji Ketahanan Xiaomi 17 Pro: Lapisan Pelindung Setangguh iPhone 17 Pro
-
Axioo Hype R X8 OLED Resmi Meluncur: Laptop OLED dengan Ryzen 7, Super Ringan Seharga Rp 8 Jutaan
-
Menguak Potensi Krisis Air Bersih di Balik Kecanggihan AI